Suara.com - Hari Raya Idul Fitri tak terlepaskan dari sajian kue kering untuk menyambut sanak saudara dan kerabat yang akan bersilaturahmi. Sajian bola-bola coklat ini bisa menjadi salah satunya untuk memperlengkap suasana lebaran.
Momen yang paling ditunggu dari bersilaturahmi saat lebaran idul fitri adalah mencicipi kue kering. Hal tersebut menjadi kesenangan tersendiri, baik pemilik rumah mau pun tamu karena saling menghargai dari sajian kue kering.
Rasanya sudah terlalu mainstream dengan sajian kue kering seperti nastar, putri salju atau kastengel. Bola-bola coklat ini bisa menjadi kue kering andalan karena membuatnya yang mudah dan hemat biaya.
Resep ini akan sangat cocok buat kamu yang tidak memiliki waktu banyak tetapi ingin menyajikan kue kering buatan sendiri.
Berikut ini tim Suara rangkum dari kanal YouTube Dapur Kreasiku resep kue kering untuk hari raya tanpa oven dan mixer, Selasa (18/4/2023).
Bahan-bahan
- 1 bungkus biskuit
- SKM vanila secukupnya
- 150 gr dark chocolate
Cara membuat
- Haluskan biskuit bisa dengan cara di blender menggunakan chopper atau ditumbuk.
- Setelah halus, pindahkan biskuit pada wadah lalu tambahkan kental manis secukupnya.
- Kemudian aduk dan uleni sampai adonan tercampur rata dan bisa dibentuk. Jika adonan masih kering bisa menambahkan kental manis lagi.
- Cetak adonan menggunakan sendok takar 7,5 gr atau bisa sesuai dengan selera masing-masing. Bulat-bulat sampai adonan habis.
- Setelah adonan dibulatkan semua, sisihkan terlebih dulu.
- Potong kecil-kecil DCC, kemudian pindahkan ke wadah dan lelehkan di atas air panas.
- Ambil adonat bola-bola yang sudah dibuat, kemudian celupkan ke dalam coklat cair kemudian taruh pada cup kerta dan lakukan sampai adonan habis.
- Agar tampilannya lebih cantik, bisa menambahkan taburan sprinkle di atasnya. Diamkan bola-bola coklat sampai kering lalu pindahkan ke dalam toples.
Shilvia Restu Dwicahyani
Baca Juga: Jadi Tradisi Saat Lebaran, Ini Asal Mula Kebiasaan Bagi-Bagi Uang di Hari Raya Idul Fitri
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
5 Sunscreen untuk Pria yang Nggak Bikin Wajah Abu-Abu, Nyaman Dipakai Harian
-
7 Vitamin Penambah Nafsu Makan untuk Dewasa Paling Ampuh, Harga Mulai Rp9 Ribuan
-
5 Sepatu Nike Ori Diskon hingga 75 Persen di JD Sports, Harga Promo Jadi Rp300 Ribuan
-
Waspada! Ini 12 Gejala Super Flu pada Anak, Virus Mulai Merebak di Indonesia
-
5 Calming Spray untuk Atasi Jerawat Meradang saat Aktivitas di Luar
-
5 Rekomendasi Walking Shoes Lokal Murah 2026: Mulai Rp100 Ribuan, Cocok Buat Gaji UMR
-
5 Pasta Gigi Murah untuk Memutihkan Gigi, Cocok untuk yang Suka Ngopi dan Merokok
-
Cara Menulis Surat Izin Tidak Sekolah karena Sakit yang Benar, Dilengkapi Contoh Siap Pakai
-
7 Merk Vitamin Anak untuk Kekebalan Tubuh, Booster Imunitas Rekomendasi Dokter
-
7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan