Suara.com - Nama Oklin Fia belakangan tengah ramai diperbincangkan warganet. Hal ini lantaran dirinya buka suara pernah mendapat DM dan digoda oleh sosok artis.
Meski tak secara gamblang, Oklin Fia menyebut artis tersebut saat ini sedang terlibat kasus hukum dan memiliki inisial AZ. Publik kemudian berasumsi bahwa sosok tersebut adalah Ammar Zoni, suami Irish Bella yang tengah dipenjara akibat kasus narkoba.
Oklin Fia pun menuai kontroversi lantaran penampilannya yang dinilai tak pantas. Dirinya kemudian menjadi sorotan publik.
Lantas bagaimana sebenarnya sosok Oklin Fia? Suara.com telah merangkum 5 fakta Oklin Fia, yuk kita simak!
1. Baru akan berusia 22 tahun
Oklin Fia lahir pada 24 Oktober 2001 dan akan berulang tahun ke 22 di 2023 ini. Wanita asal Medan ini juga sedang menempuh pendidilkan di jenjang perkuliahan.
2. Hobi ngegym
Dalam beberapa potret yang ia bagikan di media sosial, sosok Oklin Fia diketahui cukup sering berolahraga di gym. Tak jarang ia menggunakan busana ketat sehingga tampil seksi.
3. Tak ragu pamer lekukan tubuh meski berhijab
Baca Juga: Lewati Ramadan Tanpa Ammar Zoni, Irish Bella: Lebaran Kali Ini...
Busana yang ia pilih sehari-hari sering kali cukup ketat. Hal ini membuat lekukan tubuh terutama di bagian dada dan bokongnya tampak menonjol. Hal ini kemudian mengundang beragam cibiran dari warganet lantaran dinilai tak senonoh.
4. Merupakan seorang penyanyi dengan sejumlah lagu
Pada 2019 lalu, Oklin Fia merilis sebuah lagu berjudul 'Kinap'. Ia kemudian merilis lagu lain di tahun 2021 berjudul 'Berisick'.
Di tahun selanjutnya, Oklin Fia merilis 2 lagu yakni 'Mmhh' dan 'Glow Up'.
5. Punya bisnis camilan hingga jastip
Oklin Fia juga memiliki beberapa usaha camilan seperti makaroni dan basreng. Tak hanya itu, untuk mendapatkan cuan, ia juga menawarkan jasa titip (jastip) bersama dengan temannya untuk produk-produk Korea.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
7 Sampo Selsun untuk Atasi Ketombe dan Rambut Rontok, Mana yang Paling Efektif?
-
6 Shio Paling Banyak Cuan Pada 3 Januari 2026
-
5 Rekomendasi Body Spray untuk Atasi Jerawat Punggung, Mulai dari Rp 70 Ribuan
-
5 Sunscreen untuk Pria yang Nggak Bikin Wajah Abu-Abu, Nyaman Dipakai Harian
-
7 Vitamin Penambah Nafsu Makan untuk Dewasa Paling Ampuh, Harga Mulai Rp9 Ribuan
-
5 Sepatu Nike Ori Diskon hingga 75 Persen di JD Sports, Harga Promo Jadi Rp300 Ribuan
-
Waspada! Ini 12 Gejala Super Flu pada Anak, Virus Mulai Merebak di Indonesia
-
5 Calming Spray untuk Atasi Jerawat Meradang saat Aktivitas di Luar
-
5 Rekomendasi Walking Shoes Lokal Murah 2026: Mulai Rp100 Ribuan, Cocok Buat Gaji UMR
-
5 Pasta Gigi Murah untuk Memutihkan Gigi, Cocok untuk yang Suka Ngopi dan Merokok