Suara.com - Dewi Perssik dikenal sebagai sosok penyanyi dangdut yang sudah berkarir sejak awal tahun 2000an. Dirinya pun dikenal cukup berani melawan cibiran yang dilontarkan padanya.
Salah satu contohnya seperti yang terlihat pada unggahan kanal YouTube Citraa Daily Vlog. Dalam unggahan itu, tampak Dewi Perssik sedang melakukan siaran langsung di media sosial.
Saat itu, salah satu followers ikut menonton siaran langsung dan berkomentar wajah Dewi Perssik terlihat tua. "Kamu sudah tua Depe," tulis warganet bernama Fadly itu.
"Emang, siapa bilang aku muda Fadly? Kamu juga udah tua. Lah kalau Dewi Perssik muda, terus gimana dong nanti (orang lain) yang muda-muda? Emang Dewi Perssik hantu, setan, vampir? Muda terus," kata wanita 37 tahun ini.
Ia kemudian juga balik mencibir Fadly. Menurutnya, seharusnya Fadly tahu bahwa setiap manusia akan mengalami penuaan.
"Kamu Fadly kalau jadi orang jangan ogeb, biar pintaran dikit. Nggak ada manusia tambah muda, manusia itu ya pasti umurnya tambah tua. Tapi untuk merawat itu nggak perlu tunggu tua, masih muda aja dirawat apalagi tambah tua," ungkap pelantun 'Mimpi Manis' ini.
"Ngerti kamu ogeb? puasa-puasa ini udah habis Lebaran kamu ya. Heuh, gobl*k," ujarnya yang kemudian dilanjut dengan tawa.
Mantan istri Saiful Jamil ini juga menyebut belum tentu Fadly tetap akan terawat sepertinya saat sudah tua. Ia juga mengatakan bahwa meskipun usianya sudah tua, ia tak akan terpikat dengan orang seperti Fadly.
Sementara itu, hingga Sabtu (29/4/2023), unggahan ini sudah ditonton sebanyak lebih dari ratusan kali di YouTube.
Baca Juga: Jonathan Bagikan Video Lawas David Ozora Restorasi Mobil: OTW Sembuh 100 Persen
Berita Terkait
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
3 Waktu Terbaik Menggunakan Air Mawar agar Wajah Tetap Segar, Intip Rekomendasi Produknya
-
5 Sunscreen yang Tidak Perih di Mata saat Terkena Air Wudhu, Aman buat Re-apply
-
5 Kandungan Skincare Wajib untuk Wanita Usia 40 Tahun selain Retinol
-
7 Sepatu Walking Murah untuk Kaki Lebar: Ada Pilihan Dokter Tirta, Harga Terbaik 2026
-
5 Kulkas 2 Pintu yang Awet dan Hemat Listrik, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Asam Urat Kumat Bikin Nyeri Sendi, Coba Resep Ramuan Daun Kumis Kucing Ini
-
5 Face Wash Mengandung Salicylic Acid, Hempaskan Kulit Berjerawat Membandel
-
2 Cara Merebus Daun Bidara untuk Turunkan Kadar Kolesterol Jahat
-
Shampo Kuda untuk Manusia, Benarkah Aman? Diklaim Ampuh Memanjangkan Rambut
-
Air Fryer Vs Microwave Mana yang Lebih Hemat Listrik? Cek 5 Rekomendasi Watt Rendah