Suara.com - Jika berbicara mengenai rangsangan seks, baik pria maupun wanita memiliki daerah sensitif yang jika diberi stimulus dapat membuat masing-masingnya merasa bergairah. Tentu saja, hal tersebut dibutuhkan, dan perlu diketahui oleh setiap orang agar sesi panas bercinta bisa semakin liar.
Jika wanita memiliki salah satunya klitoris yang membantu mereka ereksi, pakar seksual dr Boyke Dian Nugraha Sp.OG membocorkan rahasia daerah sensitif pria yang tak boleh terlewatkan. Itu adalah frenulum.
Frenulum bentuknya seperti garis, sebuah membran elastik yang berada di bawah kepala penis yang menyambungkan kepala dengan batang penis. Menyentuh titik ini akan membuat pria begitu terpuaskan, karena mereka akan mendapatkan sensasi yang begitu luar biasa.
Lebih, lanjut kata dr Boyke, Anda bisa memberikan sentuhan dengan tangan atau lidah untuk membuat pria merasa terangsang. Atau jepit di antara dua payudara untuk variasi.
"Kalau cowok itu di pertemuan antara kepala dengan batangnya, itu dipetik di situ, di puter-puter di situ, di situ tuh itu memang enak daerah situ," ujar dr Boyke menjelaskan seperti Suara.com kutip di TikTok @boykewomenscare pada Sabtu (6/5/2023).
Untuk mendapatkan hasil maksimal, Anda juga bisa menggunakan minyak atau pelumas seks yang dijual bebas. Serta disarankan untuk mandi air hangat hingga pijat sebelum berhubungan seks, agar rileks demi mendapatkan kepuasan.
Ia juga menjelaskan, jika wanita seharus bisa lebih menikmati setiap proses yang ada saat hubungam seks, mulai dari sentuhan, ciuman dan lainnya, karena ini merupakan langkah penting untuk beranjak pada sesi selanjutnya.
“Tapi justru hubungan seks itu perjalanan itu yang dinikmati, bagaimana dia menyentuh kita, membelai, mencium kita, mengucapkan kata-kata romantis dan sebagainya itu yang kita nikmati terus,” ujar dr Boyke.
Berita Terkait
-
Desta Penasaran Soal Masturbasi Berlebihan Bisa Turunkan Kualitas Sperma Pria? Berikut Penjelasan dari Dokter Boyke
-
Wanita Bisa Mudah Mencapai Orgasme, Dokter Boyke Ungkap Syaratnya: Ubah Mindset Jangan Cuma Serahkan Pada Pria!
-
Bercinta Gaya Doggy Style Bikin Penetrasi Mr P Lebih Dalam, Vagina Bisa Robek?
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Bukan Sekadar Koleksi: Collectible Card Bisa Jadi Media Belajar dan Bermain
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali
-
3 Skincare PinkRoulette untuk Cerahkan Wajah, Salah Satunya Andalan Lula Lahfah
-
2 Pilihan Lipstik Purbasari yang Tahan Lama, Cocok untuk Sehari-hari
-
3 Menit Paham Tata Cara Hadorot Ziarah Kubur, Bekal Penting Nyekar Ramadan 1447 H