Suara.com - Kasus penganiayaan David Ozora yang dilakukan Mario Dandy hingga kini masih berlanjut. Baru-baru ini, Mario Dandy menyampaikan permintaan maafnya atas perbuatan negatifnya itu.
Namun, permintaan maaf yang disampaikan Mario Dandy itu malah menjadi sorotan. Pasalnya, permintaan maaf Mario Dandy itu dinilai tidak ikhlas. Apalagi, dalam potongan video Metro TV yang diunggah kembali akun Twitter @tolakbigotnkri, Mario Dandy terlihat tersenyum saat menyampaikan ucapan maafnya itu.
“Apa-apaan ini Mario Dandy Senyum-Senyum Minta Maaf Aniaya David Ozora dan Keluarganya. Kelihatan sekali raut mukanya tidak menyesal sekali! Kita berharap Mario Dandy ini dihukum semaksimal mungkin. Jangan kasih kendor!” cuit akun tersebut Jumat (26/5/2023).
Sementara itu, dalam video tersebut Mario Dandy mengatakan, ia akan menyampaikan pengakuannya di pengadilan. Ia mengaku menyesal dengan perbuatannya.
"Tentunya ada nanti biar disampaikan di persidangan. Tentunya saya sangat menyesal dan saya mohon maaf," ujar Mario Dandy.
Warganet yang melihat video tersebut juga merasa kesal. Menurut beberapa warganet Mario Dandy tidak sungguh-sungguh meminta maaf. Bahkan sebagian menilainya hanya bercanda karena terlihat seperti tidak serius.
“Lepas ke jalan aja coba sini wkwkwkwkkw pen tau gua masih bisa senyum-senyum gitu gak,” komentar salah seorang warganet.
“Ini adegan di acara komedi LAPOR PAK! ya? Kelihatan santai penuh senda gurau,” sahut warganet lainnya.
“Kalau pasang raut wajah menyesal nanti hukumannya dikurangin biarin dia senyum-senyum bisa jadi bukti di persidangan,” tulis warganet lainnya.
Melansir laman BBC, minta maaf yang tulus sendiri memang bisa dilihat dari bagaimana cara menyampaikannya. Para ahli mengatakan, permintaan maaf yang tulus akan menunjukkan rasa kepedulian serta empati akan tindakannya. Berikut beberapa hal yang membedakan permintaan maaf yang tulus dan tidak.
1. Spontanitas
Permintaan maaf spontanitas dapat menjadi bukti kalau dirinya tulus. Hal ini karena secara spontan ia menyadari perbuatannya salah. Oleh sebab itu, permintaan maaf secara spontan akan dinilai sangat tulus.
2. Bahasa tubuh
Bahasa tubuh akan menggambarkan permintaan maaf yang tulus. Orang yang tulus akan mencoba agar permintaan maafnya didengar. Selain itu, mereka ingin memastikan kalau permintaan maafnya itu dipahami. Biasanya mereka akan melakukan kontak mata serta ekspresi wajah yang serius tulus.
3. Menunjukkan kerentanan
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
5 Rekomendasi Conditioner Rambut Terbaik untuk Lansia, Bisa Dibeli di Indomaret
-
Terpopuler: Arti Mens Rea yang Bikin Panas Dingin hingga Istri Dilarang Jadi IRT Dalam Hukum Islam
-
Cara Mandi Junub yang Benar untuk Pria, Lengkap dengan Niatnya
-
4 Skincare Anti Aging GEUT Milik Dokter Tompi, Berapa Harganya?
-
5 Shio Ini Diprediksi Bakal Kaya Raya dan Sukses Besar di Tahun Kuda Api 2026
-
Hoki! Ini 5 Zodiak yang Bakal Kaya Raya sebelum Akhir Tahun 2026
-
5 Rekomendasi Mudik Gratis Lebaran 2026: Bisa Bareng Indomaret, Bagaimana Caranya?
-
5 Alat Kesehatan untuk Cek Gula Darah dan Kolesterol di Rumah, Mulai dari Rp100 Ribuan
-
5 Sepatu On Cloud untuk Umroh, Nyaman Buat Jalan 25 Ribu Langkah per Hari
-
Cari Cushion untuk Usia 50-an? Ini 5 Pilihan untuk Samarkan Garis Halus dan Kerutan