Suara.com - Cambrian Period merupakan salah satu drama China yang banyak dibicarakan pada 2017 lalu. Link nonton Cambrian Period bisa didapatkan di sini.
Genre drama sepanjang 24 episode yang cukup berlapis, mulai dari misteri, aksi, hingga romance, membuatnya menarik untuk diikuti. Tak heran, serial ini belakangan kembali menarik atensi penonton setelah cuplikannya viral di TikTok.
Tertarik untuk nonton Cambrian Period? Simak informasi berikut!
Sinopsis Cambrian Period
Cambrian Period menceritakan tentang sebuah peristiwa di pulau Selatan atau Nazhan Bu. Di awal cerita, Anda akan berkenalan dengan seorang wanita bernama Tang Ying yang dikenal sangat baik hati tetapi naif.
Saat itu, ia memutuskan untuk memulai karir di Pulau Selatan. Sayang cita-citanya itu gagal di tengah jalan. Meski demikian, Tang Ying tidak putus asa.
Perempuan ini masih memiliki harapan akan kehidupannya usai impian itu pupus. Salah satu alasan mengapa Tang Ying memilih Pulau Selatan sendiri adalah lokasi tersebut memberlakukan aturan bebas pajak. Tentu saja hal itu menarik banyak perhatian, tidak terkecuali para penjahat.
Ketika sedang berupaya mendapatkan kehidupan barunya, Tan Ying justru bertemu dengan dua orang bernama Li Yong Ji dan Jian Zi yang sangat berlawanan arah.
Pasalnya, saat itu di Pulau Selatan tengah terjadi sebuah pertarungan yang melibatkan dua pihak yang sama-sama kuat yaitu para penegak hukum dan geng kriminal.
Baca Juga: 7 Link Nonton Film Gratis Terbaru 2023 Kualitas Full HD, Legal No Virus Dapatkan di Sini
Sosok Jian Zi di sini kerap tertangkap dalam peristiwa kejahatan. Ia bahkan pernah membunuh remaja hingga anak-anak dari pimpinan mafia di pulau tersebut.
Setiap kali memulai aksinya, Jian Zi selalu mengenakan topeng andalannya supaya aksinya tidak ketahuan.
Sementara itu, Li Young Ji adalah seorang polisi. Alhasil pertemuan Tan Ying dengan Li Yong Ji dan Jian Zi tentu membuatnya menjadi pihak penengah. Ia pun tidak bisa mengelak saat harus terlibat dalam sebuah kasus yang melibatkan para kriminal.
Lantas, bagaimana nasib Tan Ying? Apakah ia akan mengikuti Li Young Ji atau Jian Zi? Temukan jawabannya dengan nonton Cambrian Period melalui link Youku di bawah ini.
Daftar pemain Cambrian Period
- Neo Hou sebagai Jian Zi
- Zhou Yutong sebagai Tang Ying
- Mike He sebagai Li Young Ji
- Nita Xia
- Fu Longfei
- Chin Han
Link Cambrian Period
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Saham Tidur dan Cerita di Baliknya: Pelajaran Investasi untuk Anak Muda
-
Bordir dan Upaya Daur Ulang Pakaian di Tengah Tren Fesyen Berkelanjutan
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Jadi Tren Lebaran 2026, Baju Teal Blue dan Ash Blue Cocok dengan Warna Apa?
-
5 Rekomendasi Baju Lebaran 2026 Couple, Apa Warna Terbaik?
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
7 Minyak Kemiri untuk Rambut Kering dan Kusut, Ampuh Hempaskan Ketombe
-
Ramalan Shio Paling Hoki Besok 10 Januari 2026, Cek Keberutunganmu di Akhir Pekan!
-
Sunscreen Apa yang Bagus untuk Atasi Flek Hitam di Usia 50-an? Cek 7 Pilihan Terbaiknya
-
5 Semir Rambut Tanpa Bleaching untuk Tutupi Uban, Aman Buat Lansia