Suara.com - Nikita Willy dikenal sebagai selebriti sekaligus sosok ibu yang kerap mendapat pujian. Ia disebut sebagai ibu yang sabar dan cerdas ketika mengasuh sang anak, Issa Xander Djokosoetono.
Dikenal hidup bergelimang harta, nyatanya Nikita Willy juga sama seperti ibu-ibu pada umumnya. Ia mengakui pernah mengusap ingus anaknya ke baju.
Akun TikTok temanbumilofficial berbagi video saat Nikita Willy mengatakan hal tersebut. "Niki, kalau Baby Issa ingusan, pernah nggak sih ngelap ingusnya pakai daster?" Tanya host acara tersebut.
Nikita Willy kemudian mengatakan anaknya pernah ingusan, namun dirinya tak pernah memakai daster. "Pernah ingusan, tapi nggak pernah pakai daster," kata Nikita Willy dilanjut dengan tawa.
Istri Indra Priawan Djokosoetono ini kemudian mengatakan meski tak pernah memakai daster, ia juga mengusap ingus anaknya ke baju.
"Aku nggak pernah pakai daster, cuma kalau dia ingusan sering banget aku cuma pakai tangan habit itu aku lap di baju," ungkap wanita 28 tahun ini.
Ia kemudian tertawa dan mengatakan bahwa dirinya sama saja seperti ibu-ibu pada umumnya. "Sama aja ibu-ibu," ujar Nikita Willy.
Unggahan ini lantas menarik banyak perhatian warganet. Beragam komentar memenuhi video tersebut.
"Mbak Niki pernah nggak ya nyalain alarm buat war flash sale skincare atau peralatan MPASI bayi hahaha," komentar seorang warganet.
Baca Juga: Adu Mewah 5 Tas Hermes Seleb saat Momong Anak, Punya Jessica Iskandar Paling Mahal
Warganet lain ikut berkomentar. "Beda harga bajunya ya, moms. Baju dia Zara buat di rumah, kita Zara buat jalan jalan," ujar warganet ini.
"Ternyata artis cantik papan atas juga seperti itu juga seperti saya. Akhirnya saya nggak sendiri," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Rabu (7/6/2023), unggahan ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 800 ribu kali di TikTok.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
HP Mau PHK 6.000 Karyawan, Klaim Bisa Hemat Rp16,6 Triliun
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
-
Profil Superbank (SUPA): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
Terkini
-
4 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Lavender yang Tahan Lama: Wearable, Wanginya Bikin Tenang
-
7 Sabun Muka Mengandung Kolagen untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Tetap Kencang
-
Dari Hobi Menjadi Pembinaan: Tren Olahraga Multisport Rangkul Generasi Muda
-
5 Hair Tonic Penumbuh Rambut bagi Usia 30 Tahun ke Atas, Cegah Kebotakan Dini
-
6 Shio Banjir Keberuntungan Jelang Akhir 2025: Keuangan Membaik, Impian Terwujud
-
Dari Senja Jingga hingga Panggung Budaya: Inilah Alasan Sunset Pier Jadi Magnet Baru Wisata Jakarta
-
5 Rekomendasi Sunscreen untuk Kulit Kepala Pria Berambut Tipis, Anti Gosong
-
Tren Korean Fashion 2026: Warna Lembut, Siluet Feminin, dan Detail Manis yang Lagi Happening
-
Ide Kecil Bisa Jadi Dampak Besar: Cara Mahasiswa Ubah Gagasan Jadi Bisnis Berkelanjutan
-
9 Rekomendasi Bedak untuk Remaja yang Bikin Glowing, Tahan Hingga Seharian