Suara.com - Diangkat dari kisah seorang novelis bernama Wang Pu Tao dengan editornya, Feng Tian Lan, My Marvellous Fable menjadi salah satu drama China yang banyak dinantikan di tahun 2023. Dapatkan link nonton My Marvellous Fable di sini.
Apakah Anda salah satu yang menantikan drama terbaru aktor Miles Wei ini? Coba simak informasi berikut!
Sinopsis My Mavellous Fable
Kedekatan Wang Pu Tao sebagai seorang penulis novel best seller ternama dengan sang editor magang bernama Feng Tian Lan rupanya tidak hanya terbatas pada masalah pekerjaan.
Semua itu bermula ketika keduanya baru saja melalui sebuah petualangan luar biasa saat kembali dari liburan. Awalnya, Wung Pu Tao dan Feng Tian Lan bahkan seperti orang asing yang tidak saling mengenal meski sudah bekerja bersama cukup lama.
Kala itu, Feng Tian Lan merupakan pendatang baru dalam dunia editor. Ia mulai memikirkan hal tersebut usai merasa tertarik menulis novel. Namun, ia tidak pernah menyangka bahwa tugas pertamanya adalah mengirimkan sebuah pengingat karena Wang Pu Tao belum juga mengirimkan karya barunya yang sudah banyak ditunggu penggemar.
Usai menunda berkali-kali, pada akhirnya Wang Pu Tao bertemu juga dengan Feng Tian Lan di suatu bar. Wang Pu Tao pun mengatakan bahwa Feng Tian Lan harus menyetujui persyaratannya jika ingin dia menyerahkan pekerjaannya.
Dari situlah akhirnya keduanya memulai pekerjaan bersama dan semua kisah antara Wang Pu Tao dan Feng Tian Lan dimulai.
Lantas, kisah seperti apa yang pada akhirnya terbentuk antara Wang Pu Tao dan Feng Tian Lan?
Baca Juga: Link Nonton Delightfully Deceitful Sub Indo Full HD, Kisah Balas Dendam Kesumat Klik di Sini!
Temukan jawabannya dengan nonton My Marvellous Fable yang melalui tautan di bawah ini.
Daftar Pemain My Marvellous Fable
- Fei sebagai Wang Pu Tao
 - Wei Zhe Ming sebagai Feng Tian Lan
 - Viola Mi sebagai Luna
 - Gao Qiu Zi sebagai Lu Zi Yun
 - Qu Cheng Xu sebagai Xu You Guang
 - Jia Yi Ze sebagai Liang Wen Kai
 
Link nonton My Marvellous Fable
Drama yang sudah merampungkan proses syuting di tahun 2021 lalu ini sebelumnya hanya tayang di Mango TV.
Kabar baiknya, kini My Marvellous Fable juga sudah rilis di WeTV, lengkap dengan subtitle Bahasa Indonesia.
Sebelum itu, pastikan Anda sudah berlangganan layanan streaming terlebih dahulu supaya lebih nyaman saat menyaksikannya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 
Terkini
- 
            
              Promo Superindo Hari Ini 4 November 2025: Diskon Hingga 50% Awal Pekan!
 - 
            
              5 Pilihan Parfum Halal untuk Perempuan Muslimah, Aman Dipakai saat Ibadah
 - 
            
              Sekolah Kuliner Elite, Berapa Biaya Kuliah di Le Cordon Bleu Paris seperti Sabrina Alatas?
 - 
            
              5 Day Cream Mengandung Niacinamide untuk Cegah Kusam dan Penuaan Dini
 - 
            
              Bibir Kering Cocok Pakai Lipstik Apa? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Tahan Lama
 - 
            
              Kulit Glowing Bukan Cuma dari Skincare, 5 Suplemen Terbaik untuk Kecantikan dari Dalam
 - 
            
              5 Lip Serum untuk Mencerahkan Bibir Gelap bagi Perokok Aktif, Harga Mulai Rp18.000
 - 
            
              Tes Kesetiaan: Seberapa Besar Potensimu untuk Selingkuh?
 - 
            
              5 Moisturizer Mengandung Niacinamide dan Ceramide untuk Cegah Penuaan Dini
 - 
            
              4 Exfoliating Serum untuk Kulit Glowing Maksimal bagi Wanita Usia 30-an