Suara.com - Penis atau Mr P biasa mengalami ereksi ketika pria merasakan gairah atau rangsangan seksual. Ereksi sendiri adalah keadaan di mana Mr P akan membesar, mengeras, dan menegang.
Kondisi ini terjadi akibat timbulnya perubahan otot, saraf, dan pembuluh darah dalam struktur anatomi penis. Namun, pakar seksual dr Boyke Dian Nugraha Sp.OG menyebut tidak semua pria mengalami Mr P keras saat ereksi.
Hal tersebut disebabkan karena beberapa alasan, salah satunya adalah kebiasaan tidak sehat para pria. Seperti merokok, stres berkepanjangan hingga sering minum-minuman beralkohol.
"Mr P nggak keras itu karena merokok, karena stres yang berkepanjangan, yang ketiga juga yang paling sering karena minum, kemudian terlalu mengonsumsi makanan-makanan yang berlemak," kata dia seperti yang Suara.com kutip dalam TikTok @sobatsehati, Jumat (23/6/2023).
Karenanya, ia menyarankan agar pria tetap menjaga pola hidup dengan rajin olahraga, tidak merokok dan mengonsumsi makan makanan sehat. Terlebih, jika mereka ingin tetap 'jaya' di usia tua.
Lantas sebenarnya berapa lama sih Mr P bisa ereksi atau berdiri tegak? Waktu ketahanan ereksi Mr P pada setiap pria sebenarnya dapat berbeda-beda. Dilansir Hello Sehat, hasil survei menunjukkan bahwa durasi ereksi yang paling singkat adalah 33 detik, sedangkan rekor ereksi paling lama adalah 44 menit.
Ini disebutkan dalam Penelitian ini diterbitkan dalam The Journal of Sexual Medicine (2005). Dimana Dr. Brendan Zietsch, seorang psikolog dari University of Queensland, Australia, meneliti hal ini dengan mengadakan survei terhadap 500 pasangan heteroseksual dari 5 negara.
Jika dihitung rata-ratanya, responden pria dalam survei tersebut mengalami ereksi selama 5,4 menit (5 menit 24 detik) saat berhubungan seksual.
Baca Juga: Aduh, Niat Hati Mau Pakai Alat Bantu Seksual, Cincin Ini Malah Nyangkut di Penis
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Tembus Tembok Retail Modern: Cara UMKM Jakarta Barat Naik Kelas dari Lokal ke Global
-
5 Shio Paling Hoki Besok 14 Januari 2026, Ada Ular dan Monyet
-
7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
-
5 Body Lotion Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Kulit Jadi Kenyal dan Sehat Terawat
-
5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
-
Bikin Cuan Ngalir Terus, Ini 7 Tanaman Hias Pembawa Keberuntungan untuk Dekorasi Rumah
-
16 Januari 2026 Libur Isra Miraj, Ini Amalan yang Bisa Dilakukan Umat Islam
-
4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
-
Bukan Buka Luka Lama, Psikolog Ungkap Pentingnya Aurelie Moeremans Tulis Pengalaman Traumatiknya
-
Viral Kisah Pilu Aurelie Moeremans, Ini Ciri Pelaku Child Grooming yang Perlu Diwaspadai