Suara.com - Punya impian terbang ke destinasi eksotis dengan budget terbatas? Kalau iya, berarti kabar baik ini memang untuk kamu. Sekarang kamu bisa mewujudkan impian liburan ke Labuan Bajo, destinasi wisata alam memukau namun berbiaya terjangkau.
Labuan Bajo sendiri sudah lama menjadi tujuan favorit para wisatawan, baik lokal maupun internasional, karena pesona alamnya yang luar biasa. Tidak heran spot yang terletak di ujung barat Pulau Flores, Nusa Tenggara Timur ini punya keindahan alam yang memukau, perairan laut yang kaya akan keanekaragaman hayati bawah laut, dan pulau-pulau eksotis dengan pantai-pantai pasir putih yang indah.
Jika ke Labuan Bajo, nikmati juga keindahan Taman Nasional Komodo dengan berbagai spesies fauna unik di dalamnya. Jangan lewatkan kesempatan untuk menyelam atau snorkeling di Kepulauan Komodo, dan kamu bisa menyaksikan keindahan bawah laut yang tak tertandingi. Selain itu, pemandangan sunset di bukit Amelia dan Gili Lawa memberikan momen tak terlupakan yang dapat diabadikan dalam kenangan indah.
Sebelum ke Labuan Bajo, kamu juga bisa nih jalan-jalan ke Tunjungan Plaza, Surabaya atau wisata kuliner yang menggugah selera di Kota Pahlawan dan lanjut terbang ke Labuan Bajo.
Untuk pergi ke Labuan Bajo, kamu bisa memanfaatkan harga promo penerbangan AirAsia rute Surabaya-Labuan Bajo (SUB-LBJ) dengan harga Rp 1,5 Juta dan Labuan Bajo-Surabaya (LBJ-SUB) dengan harga Rp 1,4 Juta. Penerbangan tersebut frekuensi penerbangannya empat kali dalam semingg
Tiket penerbangan Surabaya-Labuan Bajo bisa kamu pesan lewat website resmi AirAsia yakni airasia.com atau lewat AirAsia Superapp yang bisa kamu download di Apple App Store dan Google Play Store.
Berita Terkait
-
Wakil Wali Kota Surabaya Adu Mulut dengan Polisi Saat Eksekusi Rumah di Dukuh Pakis
-
Profil Uston Nawawi, Pelatih Caretaker Persebaya usai Aji Santoso Diistirahatkan
-
Serunya Para ODGJ Liponsos Keputih Surabaya Ikut Lomba Kemerdekaan RI
-
Klasemen Sementara BRI Liga 1: Persebaya Akhiri Dahaga Kemenangan, Persib di Zona Merah
-
3 Fakta Kemenangan Vital Persebaya Atas Bhayangkara FC
Terpopuler
- 4 Link DANA Kaget Khusus Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cuan Rp 345 Ribu
- 7 Rekomendasi Parfum Terbaik untuk Pelari, Semakin Berkeringat Semakin Wangi
- Unggahan Putri Anne di Tengah Momen Pernikahan Amanda Manopo-Kenny Austin Curi Perhatian
- 8 Moisturizer Lokal Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Solusi Flek Hitam
- 15 Kode Redeem FC Mobile Aktif 10 Oktober 2025: Segera Dapatkan Golden Goals & Asian Qualifier!
Pilihan
-
Grand Mall Bekasi Tutup, Netizen Cerita Kenangan Lawas: dari Beli Mainan Sampai Main di Aladdin
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
-
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
-
Timnas Indonesia 57 Tahun Tanpa Kemenangan Lawan Irak, Saatnya Garuda Patahkan Kutukan?
Terkini
-
Sosok Tis'ah Djahri, Ibu Olla Ramlan yang Meninggal Dunia
-
Wonderful Indonesia Tourism Fair 2025: Panggung Dunia untuk Pesona Pariwisata Indonesia!
-
5 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Kolagen untuk Hilangkan Kerutan, Murah Meriah Mudah Ditemukan
-
Sunscreen Seperti Apa yang Cocok untuk Usia 40 Tahun ke Atas? Simak Tips dari Dokter
-
Harga & Spesifikasi Mito Android TV 32 Inch, Suvenir Mewah di Pernikahan Amanda Manopo
-
7 Parfum yang Cocok untuk Olahraga, Wanginya Sopan Tidak Menyengat
-
Daftar Universitas Terbaik Indonesia Menurut THE WUR, UGM Kalah dari Swasta?
-
Koleksi Athleisure Premium Perdana Hadir: Nyaman, Stylish, dan Rayakan Body Neutrality
-
Fajar Sadboy Siapanya Amanda Manopo? Jadi Tamu Terpilih saat Artis Lain Tak Diundang
-
Berapa Jumlah Dana Reses DPR? Ini Penjelasan dan Fungsinya dalam Kinerja Dewan