Suara.com - Arti mimpi kecelakaan bus dianggap sebagai mimpi buruk yang membuat si pemimpi merasa dekat dengan kematian. Kira-kira, apa ya makna di baliknya?
Bermimpi kecelakaan bus memicu ketakutan tersendiri. Apalagi jika mimpi ini dialami sesaat sebelum melakukan perjalanan. Banyak yang percaya mimpi ini pertanda musibah yang harus diwaspadai.
Tapi bus juga bisa jadi sumber kebahagiaan dalam mimpi, apalagi jika diperlihatkan pemandangan yang indah dan pergi bersama orang yang disayangi.
Berikut ini arti mimpi kecelakaan bus yang harus diwaspadai melansir Aalica Forneret, Kamis (14/9/2023).
1. Mimpi Kecelakaan Bus
Mimpi ini akan sangat mengganggu kedamaian tidur. Jika mengalami ini artinya akan ada rencana atau target yang gagal dicapai sementara waktu.
Mimpi ini juga mengandung pesan tidak boleh kehilangan kepercayaan pada diri sendiri. Cobalah untuk melawan dan menaklukan diri sendiri, karena itu musuh terbesar Anda. Pesan lain mimpi ini yaitu jangan lupa bangkit kembali setelah terjatuh.
2. Mimpi Ketinggalan Bus
Mengalami ini di alam bawah sadar, ini jadi tanda ada sesuatu yang salah dalam hidup. Baik itu hubungan dengan keluarga maupun asmara. Mimpi ini juga mengandung pesan harus sedikit introspeksi dan cari tahu mana yang salah serta perlu diperbaiki.
Baca Juga: Arti Mimpi Kecelakaan Mobil Jatuh Dari Tebing: Termasuk Bakal Putus Dengan Pacar!
3. Mimpi Tidur di Bus
Di dalam mimpi tapi Anda malah tertidur, artinya ini mimpi yang unik karena Anda punya kehidupan yang santai, bebas stres dan stabil. Ini juga berarti Anda punya keyakinan pada keputusan dan pilihan yang diambil.
Mimpi ini juga jadi tanda Anda tidak memperhatikan perkataan orang lain, sehingga pilih bertindak seenaknya sendiri. Arti mimpi ini juga tanda Anda tidak suka ikut campur urusan orang lain.
4. Mimpi Lari Kejar Bus
Arti mimpi ini berarti sedang mengalami kesulitan, sehingga sulit mengimbangi dunia yang ada di sekitar. Mimpi ini juga memberi informasi, saatnya memikirkan diri sendiri dan berbagai hal yang ingin dikejar dalam hidup.
Selain itu, arti mimpi ini juga berisi pesan untuk tidak menyerah dan tetap semangat menggapai tujuan serta target yang sudah ditetapkan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- Biodata dan Pendidikan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
7 Rekomendasi Lulur di Indomaret untuk Angkat Daki dan Mencerahkan, Murah Meriah Dekat dari Rumah
-
5 Rekomendasi Ampoule untuk Menyamarkan Noda Hitam, Murah Mulai Rp12 Ribu
-
7 Rekomendasi Tinted Sunscreen untuk 40 Tahun, Tidak Lengket di Kulit
-
5 Lip Tint Warna Natural untuk Dipakai Sehari-hari, Bikin Wajah Fresh dan Cantik Alami
-
Balet Cinderella, Dongeng Klasik yang Kembali Hidup di Atas Panggung
-
Labuan Bajo Bukan Cuma Komodo! Ini Pesona Permata Tersembunyi di Pulau Flores
-
5 Pilihan Jas Hujan Paling Bagus dan Awet, Bahan Anti Rembes Meski Diterpa Hujan Badai
-
5 Body Lotion Terbaik untuk Memutihkan Plus Kandungan SPF Tinggi, Bye Kulit Belang!
-
Transformasi Permainan Tradisional: Hadir Lebih Modern Tanpa Kehilangan Nilai Aslinya
-
Kapan Usia Ideal Anak Belajar Calistung? Cek 3 Tanda Motorik dan Psikologis Ini Dulu