Suara.com - Wulan Guritno menjadi artis yang dikenal dengan hobi olahraga. Melalui akun Instagram pribadinya, Wulan Guritno kerap mengabadikan momen dirinya saat melakukan berbagai olahraga. Namun, selain fokus pada olahraganya, hal yang juga menjadi sorotan yakni OOTD Wulan Guritno saat olahraga.
Pasalnya, Wulan Guritno kerap memakai berbagai OOTD yang berbeda saat melakukan olahraga. Wulan Guritno sering terlihat memakai kaos, crop top, legging, celana pendek, rok, dan lain-lain. Oleh sebab itu, OOTD beragam ini yang membuat gaya berpakaian Wulan Guritno menjadi inspirasi bagi beberapa orang.
Lalu seperti apa OOTD olahraga Wulan Guritno? Berikut terdapat beberapa inspirasi OOTD olahraga ala Wulan Guritno.
1. Kaos dengan rok
Wulan Guritno sempat mengunggah potret dirinya dengan menggunakan kaos dan rok pendek berwarna putih. OOTD satu ini sangat cocok untuk melalakukan olahraga seperti tennis. OOTD ini juga bisa digunakan untuk olahraga lain seperti senam, lari, dan lain-lain.
2. Crop top lengan panjang dengan legging
Dalam potret lainnya menunjukkan OOTD Wulan Guritno yant memakai crop top lengan panjang berwana putih. Crop top ini ia padukan dengan celana legging panjang berwarna biru. OOTD satu ini cocok banget untuk jadi inspirasi saat ingin lakukan olahraga yoga.
3. Crop top dengan legging hitam
Pada foto lainnya memperlihatkan potret Wulan Guritno dengan mengenskan kaos crop top hitam tanpa lengan. Sementara itu, pada bawahan Wulan Guritno memakai celana legging hitam sehingga bebas bergerak. OOTD satu ini sangat cocok untuk digunakan saat ingin melakukan gym.
Baca Juga: 5 Ide OOTD Aaliyah Massaid Pakai Outfit Kemben dan Korset, Cute atau Seksi?
4. OOTD bersepeda
Wulan Guritno sempat membagikan potret dirinya dengan OOTD bersepeda. Dalam unggahannya, Wulan Guritno terlihat mengenakan baju bahan lengan panjang bermotif warna cokelat. Sementara itu, pada bagian bawah iya terlihat mengenakan celana legging warna hitam. Untuk melengkapi OOTD bersepedanya itu, Wulan Guritno terlihat memakai helm sepeda dan kacamata hitam untuk keamanan.
5. Sport bra dan legging
Untuk melakukan olahraga di rumah, OOTD Wulan Guritno satu ini bisa menjadi inspirasi. Mantan kekasih Sabda Ahessa ini terlihat mengenakan sport bra berwarna pink. Sementara itu, pada bagian bawah Ia juga mengenakan celana legging berwarna senada. OOTD satu ini sangat cocok untuk digunakan pada olahraga yoga, gym, aerobik dan lain-lain.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart
-
Katalog Promo 1.1 Alfamart Spesial Tahun Baru 1 Januari 2026: Banjir Buy 1 Get 1, Cek Daftarnya!