Suara.com - Hamas sering kali dicitrakan sebagai pasukan yang tegas dan tak kenal ampun pada tentara Israel. Namun citranya di antara warga Palestina rupanya berbeda.
Hal ini dinyatakan sendiri oleh Ustaz Salim A Fillah yang pernah tinggal di Palestina. Ustaz Salim atau sering dikenal sebagai Ustaz Ndeso itu mengaku sempat bertemu orang-orang Hamas.
"Bukan kenal sih, tahu aja ngobrol aja antara lain dengan Ismail Haniyah, Fawzi Barhoum, dan Abdurrahaman Jamal. Ini Waktu Ismail Haniyah masih muda," ungkap Ustaz Salim dalam perbincangan di podcast dokter Richard Lee.
Menurut Ustaz Salim, Ismail Haniyah adalah politisi senior Hamas, begitu juga Fawzi Barhoum, dan Abdurrahaman Jamal.
"Para pemimpin Hamas ini kehidupannya sederhana, bersahaja, rumahnya biasa aja, kemana-mana jalan biasa aja, tanpa pengawalan mencolok, itu yang membuat mereka ada di tengah rakyat," ujar Ustaz Salim.
"Mereka lembut sekali, murah senyum kalau kita lihat Ismail Haniyah kan orangnya murah senyum karena dia penghafal Al Qur'an dia ngimami di masjid dekat rumahnya, dia sering juga memberikan jamuan untuk masyarakat di rumahnya," imbuhnya.
Ustaz Salim juga menceritan soal momen seorang jurnalis dari Amerika Serikat yang ingin wawancara ke Palestina. Jurnalis tersebut adalah seorang Yahudi namun diperlakukan dengan baik oleh Hamas.
"Langsung disambut baik dan bahkan diundang ke kantor keamanannya Hamas kata dia, dia di briefring [Hamas bilang] kalau perlu pengawalan akan diawal karena takut ada yang salah paham dengan yahudi," paparnya.
Baca Juga: Gencatan Senjata Gaza: Hamas Janji Hentikan Serangan, Israel Justru Ancam Hancurkan RS
Berita Terkait
-
Sempat Dikabarkan Ditawan, Relawan MER-C Berlindung di Bungker Rumah Sakit Indonesia saat Invasi Militer Israel
-
MER-C Pastikan Tiga Relawannya Tetap Berada di Gaza: Mereka Mendapat Tugas dari Kita
-
Hilang Kontak 11 Hari, MER-C Sebut Tiga Relawannya Baik-baik Saja dan Masih Berada di RS Indonesia
-
Israel dan Hamas Sepakat Gencatan Senjata 4 Hari, Apa Manfaatnya untuk Rakyat Palestina?
-
Gencatan Senjata Gaza: Hamas Janji Hentikan Serangan, Israel Justru Ancam Hancurkan RS
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Terpopuler: Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans hingga Sepatu Jalan Kaki Terbaik
-
Desa Snack: Saat Cerita Desa Menjadi Kekuatan Komunitas Online
-
Kapan Batas Akhir Bayar Utang Puasa Ramadan 2025, Simak Jadwalnya untuk Umat Muslim!
-
5 Salep Apotek untuk Pudarkan Keloid, Cocok untuk Bekas Luka Pascaoperasi
-
3 Lipstik Viva Mulai Rp18 Ribuan untuk Wanita Usia 40-an, Bikin Wajah Tampak Awet Muda
-
3 Rekomendasi Susu Khusus untuk Pasien Kanker, Harga di Bawah Rp100 Ribu
-
4 Sabun Cuci Muka untuk Membantu Mengencangkan Kulit Usia 40 Tahun ke Atas
-
Mengenal Susu Peptibren untuk Pasien Stroke, Lengkap dengan Cara Penyajian yang Benar
-
7 Rekomendasi Sampo Non SLS di Alfamart agar Rambut Halus Berkilau
-
Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto