Suara.com - Kontroversi yang belakangan ink terjadi di MasterChef Indonesia Season 11 tampaknya semakin menyebar hingga banyak mendapat tanggapan dari berbagai pihak, termasuk salah satu peserta MasterChef Indonesia Season 10, yaitu Ravi Raffaello.
Dalam pengakuannya, Ravi Raffaelo membongkar kebingungan Kiki ketika proses penilaian grand final MasterChef Indonesia Seaaon 11. Simak pengakuan chef Ravi dapat curhatan Kiki soal poin MasterChef.
Dikutip dari kanal YouTube Grace Tahir pada Sabtu, 2 Desember 2023, Grace pada awalnya merasa bahwa ada isu Chindo yang selalu menjuarai MasterChef Indonesia, salah satunya kekalahan Kiki dalam season 11.
Dalam kesempatan itu, Grace pun bertanya kepada Ravi sebagai yang berpengalaman menjadi peserta MasterChef Indonesia Season 10.
Kala itu, Ravi dan rekan-rekannya juga berharap jika pemenangnya saat itu berbeda dari season-season sebelumnya. Tapi pada kenyataannya tak seperti itu.
Isu rasial mulai menjadi perhatian lebih dalam MasterChef Indonesia Season 11 ini. Di mana, Kiki yang pada saat final menghidangkan makanan dengan cita rasa yang mendapatkan pujian juri, harus menerima kekalahan dari Belinda.
Hal ini lantaran perolehan point Kiki lebih rendah dari Belinda. Permasalahan itu pun sempat membuat Kiki bingung hingga curhat ke Ravi.
"Dia bingung gitu karena komentarnya itu bagus-bagus, tapi dikasih pointnya jauh," ungkap Ravi dalam podcats bersama Grace Tahir.
Kemudian, Grace juga menanyakan ihwal adanya isu sara yang dialami oleh Kiki. Sebab banyak netizen yang menuding jika seluruh peserta yang menang hanya dari golongan keturunan tertentu.
Baca Juga: Chef Arnold Caleg Apa? Sosoknya Disindir Ferry Irwandi 'Anda Caleg Lho, Apa Tidak Merasa Bersalah?'
"Enggak, dia sama sekali tidak ada mention tentang itu dia cuma bingung aja. Karena selama dia kemarin itu sempet masuk grand final, dia selalu mendapat komentar positif dari juri dia mengira nilainya akan tinggi. Nggak taunya dikasih rendah, jadi berbanding terbalik gitu," terang Ravi.
Lebih lanjut, Ravi mengungkap sosok Kiki yang dimantanya merupakan orang yang pintar. Ravi mengatakan jika Kiki selama ini ingin membawa masakan Nusantara agar dikenal masyarakat dunia.
"Saya itu ngobrol banyak dengan Kiki sebetulnya. Kiki itu orangnya pinter banget dan dia itu pengen membawa masakan Nusantara ke another level" lanjut Ravi.
Ravi berharap bahwa dengan adanya kejadian ini, masakan Nusantara akan lebih diperhatikan. Sebab menurutnya, selama ini restoran-restoran atau chef-chef menggunakan kiblat western food atau masakan barat.
Selanjutnya, Grace juga menanyakan tanggapan Ravi tentang pemenang MasterChef Indonesia Season 11 yang lagi-lagi adalah "Chindo". Menurut Ravi ia merasa sudah tidak terkejut dan mengklaim bahwa Pribumi tidak akan memenangkan kompetisi ini.
"Walaupun begitu, saya taunya cuman kemungkinan pribumi ngga akan menang aja sih gitu (bahkan dari awal season sudah merasa demikian)" ungkap Ravi.
Berita Terkait
-
Chef Arnold Caleg Apa? Sosoknya Disindir Ferry Irwandi 'Anda Caleg Lho, Apa Tidak Merasa Bersalah?'
-
Profil dan Biodata Willgoz, Juara MasterChef Sindir Pendidikan Kiki Hingga Bikin Sakit Hati
-
Chef Arnold Dinilai Memperkeruh Kontroversi MCI, Ferry Irwandi Ikut Sentil Soal NFT
-
Profil Ravi Raffaello, Tuai Kontroversi usai Ungkap Sisi Gelap Masterchef Indonesia
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
Terkini
-
5 Rekomendasi Sunscreen Gel SPF 50 Terbaik, Cocok untuk Tipe Kulit Berminyak
-
5 Rekomendasi Energy Gel Terbaik di Indomaret untuk Lari, Murah Meriah!
-
Satu dari Tiga Pemimpin Bisnis Global Adalah Perempuan, Tapi Modal Masih Jadi Kendala
-
Dari Barat ke Timur, Sorong Kedatangan Toko Retail yang Hadirkan Pengalaman Belanja Seru
-
Jelang Akhir Tahun, Lonjakan Pengiriman Paket Bikin Banyak yang Lupa Soal Ini
-
7 Fakta Kereta Rata Pralaya, Pusaka Kraton Solo untuk Pemakaman Pakubuwono XIII
-
7 Rekomendasi Warna Lipstik Pigmented untuk Kulit Sawo Matang, Mulai Rp50 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Azarine Mengandung Vitamin C untuk Kulit Remaja Berjerawat
-
Urutan Skincare Cowok Remaja hingga Dewasa Muda Biar Wajah Cerah: Ini Rekomendasinya
-
3 Zodiak Paling Beruntung soal Asmara di November 2025, Cinta Lagi Manis-manisnya