Suara.com - Penampilan Aaliyah Massaid kerap kali menjadi sorotan oleh warganet. Hal ini karena berbagai penampilan Aaliyah Massaid dinilai selalu menarik. Apalagi dengan tubuh idealnya membuat Aaliyah Massaid disebut cocok memakai berbagai jenis outfit.
Salah satu OOTD Aaliyah Massaid yang juga sering menarik perhatian yakni saat dirinya mengenakan dress. Ketika menggunakan dress, itu akan menunjukkan tubuh seksi dan ideal yang dimilikinya. Hal ini yang membuat OOTD Aaliyah Massaid saat memakai dress selalu menarik.
Dalam postingan di akun Instagram pribadinya, Aaliyah Massaid sendiri memang sering terlihat mengunggah potret dirinya dengan berbagai jenis dress yang berbeda. Untuk itu, berikut beberapa potret OOTD Aaliyah Massaid saat mengenakan dress.
1. Dress korset bunga-bunga
Dalam salah satu unggahan di akun Instagram pribadinya, Aaliyah Massaid terlihat mengenakan dress berwana putih panjang. Pada bagian bawah dress dibuat aksen potong miring sehingga menjadi lebih unik. Sementara di bagian atas, dress yang dikenakan Aaliyah Massaid terdapat korset bunga. Hal ini membuat tubuh idealnya semakin terbentuk. Sementara di bagian lengan di buat model balon sehingga memberikan kesan unik.
2. Dress half shoulder merah
Dalam potret lainnya, memperlihatkan Aaliyah Massaid yang mengenakan dress half shoulder alias setengah pundak berwarna merah. Dress panjang yang dikenakannya ini dibuat pas tubuh sehingga sangat cocok dengan Aaliyah Massaid. Pada bagian pundak sebelahnya, terdapat model berbentuk bunga mawar sehingga menjadi lebih menarik.
3. Dress kuning
Pada foto lainnya, memperlihatkan potret Aaliyah Massaid yang mengenakan dress panjang berwarna kuning. Aaliyah Massaid tampak mengenakan dress kuning dengan model lengan panjang. Pada bagian dadanya, terdapat aksen seperti bolong sehingga membuat bagian tersebut tampak terlihat.
Baca Juga: Doyan Party dan Hura-Hura, Fuji Dicibir Kapan Ada Waktu untuk Gala Sky
4. Dress cokelat
Aaliyah Massaid sempat mengunggah potret dirinya yang menggunakan dress berwarna cokelat. Ia menggunakan dress dengan model shoulderless atau seperti kemben. Model dress yang dikenakannya ini memperlihatkannya bagian pundaknya. Aaliyah Massaid juga memakai kalung putih sebagai pelengkap OOTD-nya.
5. Dress kulit cokelat
Pada unggahan lainnya, memperlihatkan Aaliyah Massaid yang mengenakan dress cokelat dengan bahan kulit. Dress yang dikenakannya itu terlihat seperti jas panjang dengan aksen ikat pinggang. Dengan rambut yang digerai, dress yang dikenakannya itu membuatnya terlihat semakin dewasa.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
5 Hair Tonic Pria Terbaik untuk Atasi Garis Rambut Mundur, Ampuh Kembalikan Kepercayaan Diri
-
7 Resep Kue Kering Khas Lebaran yang Mudah dan Anti Gagal untuk Pemula
-
Cara Memilih Bedak untuk Usia 50-an, Ini 5 Produk Aman yang Layak Dicoba
-
15 Rekomendasi Sunscreen SPF 30 ke Atas untuk Perlindungan Maksimal dari Sinar Matahari
-
Resep Ayam Bacem Khas Jogja untuk Hidangan Spesial Keluarga di Rumah
-
5 Rekomendasi Merek Sneakers Lokal untuk Kaki Besar, Ada yang Punya Size sampai 47
-
6 Rekomendasi Tas untuk Tektok Gunung, Merek Lokal Mulai Rp100 Ribuan
-
5 Sepatu Eiger untuk Hiking dan Aktivitas Harian dengan Material Breathable
-
Tak Sekadar Promo, Begini Strategi Ritel Dekat dengan Generasi Muda Lewat Digital
-
4 Rekomendasi Sepatu Lari 910 Senyaman Hoka Clifton untuk Long Run