Suara.com - Shio Naga diprediksi bakal lebih mujur di 2024 karena punya sifat yang sama yaitu Tahun Naga Kayu. Jadi penasaran, siapa saja ya artis shio Naga yang bakal mujur di 2024.
Peruntungan 2024 tahun Naga Kayu banyak dicari tahu dengan harapan bisa lebih baik dari 2023. Apalagi Fengshui juga menilai shio Naga diprediksi punya fase pertumbuhan dan bakal punya peluang meraih prestasi serta kemajuan yang lebih baik.
Bahkan kehidupan percintaan shio Naga juga bakal membaik di 2024. Jadi shio Naga disarankan kembali membuka hati, dan mencoba kehidupan percintaan dengan orang baru.
Berikut ini 10 artis shio Naga yang diprediksi bakal mujur pada 2024, yang berhasil dirangkum suara.com, Selasa (2/1/2024).
Istri Raffi Ahmad ini ternyata jadi pribadi yang cukup percaya dengan shio. Bahkan perempuan yang pada 17 Februari 1988 ini, berharap punya anak yang lahir di 2024 sehingga ibu dan anak punya shio yang sama yakni Naga.
2. Laura Basuki
Lantaran lahir pada pada 9 Januari 1988, maka Laura Basuki merupakan artis dengan shio Naga. Ia juga termasuk artis sukses di bidang perfilman Indonesia. Sehingga di 2024 juga diprediksi bakal mujur pada 2024.
3. Laudya Cynthia Bella
Sama seperti Nagita dan Laura, Bella juga merupakan artis kelahiran 1988 dengan tanggal 24 Februari. Sehingga di 2024 bukan tidak mungkin bakal jadi tahun yang menyenangkan untuknya.
4. Deddy Corbuzier
Selain tahun 1988 dan 2024, kelahiran 1976 seperti Deddy Corbuzier juga merupakan kategori shio naga. Nama Deddy besar karena konten podcast dan aksinya mewawancarai beberapa orang penting di Indonesia.
5. Syifa Hadju
Perempuan yang lahir pada 13 Juli 2000 juga salah satu yang diprediksi bakal sukses di 2024, bahkan proyek dan cita-citanya bisa berjalan lancar jika dilakukan dengan serius dan konsisten.
6. Amanda Rawles
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Skin Booster Bakal Jadi Tren Perawatan Kulit Natural yang Paling Dicari
-
5 Ide Kado Hari Guru Nasional 2025, Sederhana tapi Berkesan
-
5 Cushion yang Bagus untuk Usia 40-an, Garis Halus dan Flek Hitam Tersamarkan
-
5 Cushion dengan SPF 50 untuk Aktivitas Outdoor, Lindungi dari Sinar UV
-
Program Penanaman 1.000 Pohon Gaharu Dorong Ekosistem Industri Berbasis Keberlanjutan
-
7 Rekomendasi Serum Retinol untuk Usia 50 Tahun, Samarkan Tanda Penuaan
-
7 Sunscreen untuk Flek Hitam Usia 70 Tahun ke Atas, Rawat Kulit Tipis
-
Bukan Hanya Tren: Indonesia Pimpin Gerakan 'Slow Fashion' Global di BRICS+ Fashion Summit Moskow
-
5 Rekomendasi Body Lotion Mengandung AHA dan BHA untuk Memutihkan Kulit
-
5 Rekomendasi Lipstik Matte untuk Bibir Kering Usia 40 Tahun ke Atas