Suara.com - Ustaz Sholeh Mahmoed atau yang lebih akrab disapa Ustaz Solmed baru-baru ini jadi sorotan publik lantaran memiliki rumah mewah bak resort.
Sebuah video yang menayangkan Ustaz Solmed bersama istrinya, April Jasmine viral karena memamerkan rumah di kawasan Bogor yang luasnya mencapai setengah hektar.
Selain itu, terdapat beberapa fasilitas yang terdapat di rumah tersebut, seperti lapangan futsal, bulutangkis, sirkuit, hingga playground.
"Ada kolam renang, lapangan tembak, bulutangkis, futsal, sirkuit, playground. Biar sehat, olahraga," ungkap Ustaz Solmed dalam video itu.
Lebih dari itu, semua akses masuk ke rumah dan fasilitasnya dilengkapi dengan teknologi fingerprint.
Bukan tanpa alasan, Ustaz Solmed memang sengaja memilih Bogor sebagai rumah barunya karena ia memiliki banyak unit usaha di sana.
Tak hanya soal rumah, barang yang dikenalan istri Ustaz Solmed pun jadi sorotan, seperti tas mewah yang dipamerkan di media sosial.
Sehingga muncul komentar negatif dari warganet. Tak sedikit pula yang penasaran berapa tarif ceramah Ustaz Solmed sehingga memiliki kekayaan yang fantastis tersebut.
Perkiraan Tarif Ceramah Ustaz Solmed
Baca Juga: Perbandingan Rumah Ustaz Solmed dan Abdul Somad, Bak Bumi dan Langit
Menurut informasi yang dihimpun, tarif ceramah Ustaz Solmed sempat bocor pada tahun 2013 silam.
Saat itu, Ustaz Solmed diketahui mendapat undangan ceramah di Hongkong yang diselenggarakan oleh majelis Thoriqul Jannah.
Awalnya, panitia mengaku jika memang Ustaz Solmed tidak mematok tarif, sehingga para panitia sepakat memberi tarif senilai 6 ribu Dollar Hongkong atau setara dengan Rp8 juta.
"Dari awal memang dia tidak minta bayaran, tapi seikhlasnya. Akhirnya pihak panitia sepakat akan memberi 6 ribu Dollar Hongkong," kata Khalifah dari majelis Thoriqul Jannah.
Namun, dengan mendadak Ustaz Solmed berubah pikiran dengan menaikkan tarif ceramahnya menjadi Rp19,8 miliar.
Selain menaikkan tarif ceramah, Ustaz Solmed juga meminta tambahan tiket pesawat yang semula dua tiket menjadi empat tiket.
Tag
Berita Terkait
-
Perbandingan Rumah Ustaz Solmed dan Abdul Somad, Bak Bumi dan Langit
-
Jatuh Bangun Ustaz Solmed: Dulu Utang Hampir Setengah Miliar ke Istri, Kini Santai Pamer Rumah Mewah
-
Disorot Punya Rumah Mewah, Ustaz Solmed Pernah Hidup Susah sampai Utang ke Istri
-
Kontras Rumah Lawas dan Baru Ustaz Solmed: Dulu Cuma Ukuran 3x4, Kini Bak Istana
-
Jawaban Ustaz Solmed Soal Komentar Netizen Pertanyakan Kekayaannya Bisa Bangun Rumah Mewah Jadi Sorotan
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Gaya Hidup Makin Fleksibel Berkat Layanan Keuangan Digital, Solusi Pintar di Era Serba Cepat
-
5 Zodiak yang Diam-Diam Suka Jadi Pusat Perhatian, Selalu Mendambakan Sorotan
-
Lemak Perut Bikin Frustasi Pasca Melahirkan? Rahasia Tubuh Ideal Tanpa Sedot Lemak Terungkap!
-
5 Sunscreen Ringan untuk Mencegah Breakout, Cocok bagi Pemilik Kulit Berjerawat
-
5 Moisturizer Ceramide untuk Memperbaiki Skin Barrier bagi Ibu Muda, Mulai Rp20 Ribuan
-
Bukan Sekadar Enak: Cek Batas Aman Konsumsi Ramen Menurut Ahli Gizi
-
5 Aturan Feng Shui untuk Menarik Rezeki dan Keberuntungan
-
7 Moisturizer Lokal Tanpa Alkohol dan Parfum, Cocok untuk Kulit Sensitif
-
5 Sleeping Mask untuk Mencerahkan Wajah Usia 30-an, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
-
5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat