Suara.com - Sejak berpacaran dengan Thariq Halilintar, Aaliyah Massaid seringkali menjadi bahan bully netizen. Sebagian tak terima dengan hubungan mantan kekasih Fuji ini dengan dirinya.
Meski tak pernah terlihat menanggapi haters, Aaliyah Massaid rupanya tak tinggal diam. Ia bahkan mengaku jika sudah menyimpan tangkapan layar yang berisi komentar yang menurutnya sudah keterlaluan.
Hal tersebut ia ungkap dalam sebuah live bersama seorang pengacara yang diposting oleh akun TikTok @imabae_15. Aaliyah Massaid mengatakan jika dirinya akan menuntut orang-orang yang suka menebar hoax dan fitnah.
"Berarti Mas Dika lawyer kan? Berarti bisa dong kita nge-shoo orang?," tanya Aaliyah.
"Bisa dong, masa nggak bisa. Apa sih emang kamu mau menurut siapa Aal?," tanya orang tersebut lagi.
"Kita harus menuntut orang-orang yang suka membuat hoax dan fitnah," tambah Aaliyah Massaid.
Aaliyah Massaid mengatakan jika selama ini ia sering mendapatkan komentar yang mengarah pada pelanggaran hukum, di antaranya pencemaran nama baik.
Putri Reza Artamevia itu juga mengungkap jika selama ini mungkin orang mengiranya hanya bisa diam ketika dihina, namun sebenarnya dia sudah mengumpulkan semua bukti.
"Jadi aku emang keliatannya kayak diem aja, tapi aku capture-in semuanya," pungkasnya.
Baca Juga: Ameena Rewel, Respons Sigap Aaliyah Massaid Curi Perhatian: Lembut Banget
Pengakuan Aaliyah Massaid ini langsung mendapatkan banyak perhatian netizen hingga menuai berbagai komentar. Tak sedikit yang mendukung langkahnya, namun banyak yang justru membandingkannya dengan Fuji.
"Suka banget sama ini anak, gk pernah kowar2 menjual kesedian langsung tembak keliatanya adem ayem langsung ulti.," kata @nyamxxxx.
"Uhhh udah pada ketar ketir nih....awhh pengen banget nih lihat mereka yg dpt surat cinta," tambah @itsxxxx.
"Aku dukung!!!! Aku yg bukan siapa2 bacanya sampe istighfar terus," ujar @sucixxxx.
"Fuji kuat banget mentalnya ya," ucap @nanaxxx.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
-
5 Shio yang Bakal Ketiban Rezeki Nomplok pada 1 Februari 2026
-
Dari Lapangan ke Lifestyle: Sepatu Tenis Makin Jadi Statement Gaya Hidup Aktif
-
Furnitur Lokal Naik Kelas, Siap Jadi Bagian dari Tren Desain Global
-
4 Sabun Cuci Muka Viva untuk Lawan Penuaan Dini, Mulai Rp15 Ribuan Saja
-
Daftar Tanggal Merah, Hari Libur Nasional, dan Cuti Bersama di Februari 2026
-
5 Moisturizer Bakuchiol Lokal, Cocok untuk Cegah Kerutan Wanita Usia 41 Tahun ke Atas
-
KUIS: Mental Health Check-in Kamu Lagi di Fase Apa?
-
5 Rekomendasi Sepeda Ban Besar yang Nyaman dan Mudah Dikendarai Lansia
-
Apa Manfaat Whip Pink yang Beredar di Pasaran? Pahami Kegunaannya