Suara.com - Sosok Abdul Rozak ikut melejit seiring dengan semakin terkenalnya sang anak, Ayu Ting Ting. Padahal sebelumnya Ayah Ojak, sapaan akrab Abdul Rozak, adalah seorang PNS yang bekerja sebagai Sekretaris Lurah di Kelurahan Sukmajaya, Depok, Jawa Barat.
Kini Ayah Ojak sudah pensiun dari pekerjaannya sebagai PNS. Namun profilnya sebagai PNS tampaknya tak menghalangi Ayah Ojak untuk berkesempatan memiliki besan atau calon besan dengan profil sangat mentereng.
Yang terbaru tentu saja ayah Lettu Inf Muhammad Fardana yang disebut-sebut pernah menjabat di Mahkamah Agung. Lantas siapa saja besan dan calon besan Ayah Ojak?
1. Ayah Muhammad Fardana: Pensiunan Pejabat Mahkamah Agung
Ayu Ting Ting dikabarkan sudah bertunangan secara diam-diam dengan seorang Anggota TNI bernama Muhammad Fardana. Lewat foto undangan yang tersebar, terungkap bahwa ayah Fardana adalah Dharsyi Akib yang ternyata punya profesi luar biasa mentereng.
Dharsyi saat ini aktif berkarier sebagai pengacara dan mendirikan firma hukum Dharsyi Akib & Associates. Selain itu, Dharsyi Akib juga menjabat sebagai Ketua Umum Perkumpulan Purnabakti Pegawai Mahkamah Agung (Perpugama) periode 2023-2026, sehingga jelas bahwa dirinya pernah mengabdi di MA.
Dharsyi Akib pernah dilantik menjadi Pejabat Eselon III MA pada tahun 2016, yakni untuk menempati posisi Kepala Bagian Urusan Dalam Biro Umum, Badan Urusan Administrasi.
2. Ayah Ivan Gunawan: Konsul Jenderal KJRI Toronto
Nama Ivan Gunawan sempat digadang-gadang akan menjadi menantu Ayah Ojak. Pasalnya Ayu Ting Ting dan Ivan memang kerap terlihat mesra di depan publik.
Baca Juga: 9 Potret Liburan Ayu Ting Ting di Banyuwangi, Diduga Bareng keluarga Besar Muhammad Fardana
Ivan sendiri merupakan putra dari almarhum Bambang Cahyo Gunawan yang memiliki karier mentereng sebagai seorang diplomat.
Bambang pernah menjabat sebagai Konsul Jenderal RI di KJRI Toronto, Kanada pada tahun 2007-2010. Selain itu, Bambang juga pernah mengemban amanah sebagai Asisten Deputi IV Menko Polhukam.
3. Ayah Adit Jayusman: Petinggi Bank Swasta
Ayu Ting Ting diketahui pernah hampir menikah dengan Adit Jayusman, tetapi berakhir gagal. Sosok Adit kala itu sangat mencuri perhatian karena disebut-sebut bekerja di The Dow Chemical Co yang berpusat di Michigan, Amerika Serikat.
Tak hanya Adit, ayahnya ternyata juga memiliki pekerjaan bonafide. Disebutkan bahwa ayah Adit, Ir Bambang Setyonegoro, merupakan seorang petinggi bank swasta.
4. Ayah Enji Baskoro: Eks Kapolri
Tag
Berita Terkait
-
9 Potret Liburan Ayu Ting Ting di Banyuwangi, Diduga Bareng keluarga Besar Muhammad Fardana
-
Bersahabat, Ayu Ting Ting Ternyata Pernah Bikin Kartika Putri Cemburu Gegara Ini
-
Gaji Muhammad Fardana Cuma Seharga Sepatu Bilqis, Yakin Bisa Hidupi Ayu Ting Ting dan Anaknya?
-
Semua Ada di Muhammad Fardana? Intip Lagi Yuk Kriteria Suami Idaman Ayu Ting Ting
-
Sama-Sama dari Keluarga Disiplin, Ini Bedanya Pendidikan Lettu Muhammad Fardana vs Enji Baskoro
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
5 Kulkas 2 Pintu yang Awet dan Hemat Listrik, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Asam Urat Kumat Bikin Nyeri Sendi, Coba Resep Ramuan Daun Kumis Kucing Ini
-
5 Face Wash Mengandung Salicylic Acid, Hempaskan Kulit Berjerawat Membandel
-
2 Cara Merebus Daun Bidara untuk Turunkan Kadar Kolesterol Jahat
-
Shampo Kuda untuk Manusia, Benarkah Aman? Diklaim Ampuh Memanjangkan Rambut
-
Air Fryer Vs Microwave Mana yang Lebih Hemat Listrik? Cek 5 Rekomendasi Watt Rendah
-
4 Fakta Buba Tea Bali yang Viral Jual Matcha Infus, Harga Mulai Rp190 Ribu
-
5 Pilihan Teh Herbal yang Ampuh Turunkan Kadar Kolesterol, Mulai dari Rp20 Ribuan
-
Inspirasi Kado Nikah 2026: Rekomendasi Hadiah Unik yang Berkesan
-
Gonta-ganti Sunscreen, Apakah Berbahaya? Simak Penjelasan Dokter Spesialis Kulit