Suara.com - Sejumlah massa yang terdiri dari dosen, mahasiswa, dan pemuda kembali menggelar aksi Gejayan Memanggil pada Senin (12/2/2024).
Aksi ini dilakukan dengan long march dari Bundaran Universitas Gajah Mada (UGM) menuju Kawasan Pertigaan Colombo, Jalan Affandi, Caturtunggal, DIY.
Saat melangsungkan aksi ini, massa terlihat membawa poster-poster bertuliskan sindiran untuk kepemimpinan Presiden Joko Widodo alias Jokowi.
Berikut merupakan beberapa poster yang dibawa oleh massa di aksi Gejayan Memanggil.
- NEGARA BUKAN PUNYA BAPAK KAU!!
- KEMBALIKAN NYAWA DEMOKRASI
- PEMILU CURANG
- HANCURKAN REZIM JOKOWI
- AKU NGGAK MAU CUCUKU DIPIMPIN JAN ETHES!
- NGGAK USAH REPOT-REPOT TURUN GUNUNG PAK! KITA IKHLAS NURUNIN BAPAK.
- SELAMATKAN DEMOKRASI REZIM JOKOWI
- HENTIKAN KOMERSIALIS PENDIDIKAN
- UPAH KOK DISUBSIDI, UPAH TUH HARUS LAYAK JOK!
- HENTIKAN PERAMPASAN TANAH
- STOP POLITISASI BANSOS
- TUNTASKAN PELANGGARAN HAM
Sebagai informasi, aksi Gajayan Memanggil kembali digelar sebagai bentuk protes terhadap Jokowi, para calon pemimpin, dan partai-partai politik yang dinilai telah mencederai demokrasi.
Jokowi dinilai sudah melakukan kecurangan secara terstuktur, sistematik, dan masif dalam Pilpres 2024 hingga disebut menjadi dalang dalam pratik-praktik kotor yang ada menjelang pesta demokrasi mendatang.
Serta, masalah pelanggaran HAM yang tak kunjung diselesaikan, serta perkara pengelolaan pembangunan yang dinilai semakin amburadul di era kepemimpinan Jokowi.
Berita Terkait
-
Sri Sultan HB X Benarkan Jokowi yang Inisiatif Ingin Bertemu Megawati Soekarnoputri: Saya Ngga Ngoyak-oyak Lho
-
Usai Drama Bansos, Kini Tiba-tiba Beras Lenyap di Toko Ritel
-
Film Dirty Vote Ungkap Kecurangan Pemilu 2024, Hasto: Kami Gak Nyangka Pak Jokowi Berubah Seperti Itu
-
Demonstrasi ProKontra Pemakzulan Jokowi Diwarnai Lemparan Gelas Air Mineral di Depan DPR
-
Bak Langit Bumi dari Tom Lembong, Eks Mendag Ini Sebut Dirty Vote Propaganda untuk Jelekkan Nama Jokowi
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Mawar: Tahan Lama, Wanginya Bikin Orang Terpikat
-
5 Jam Tangan Casio Wanita Terbaik yang Murah, Stylish, dan Anti Air
-
PMB 2026 Universitas BSI Dibuka, Bangun Karir dari Kampus yang Tepat!
-
Terpopuler: Ribka Tjiptaning Dipolisikan, Penyebab BLT Kesra Belum Cair
-
Siapa Saja Shio Paling Beruntung 14 November 2025? Ini 6 Daftar Lengkapnya
-
Benarkah Madu dan Sirup Maple Lebih Sehat dari Gula Biasa? Ini Faktanya
-
5 Rekomendasi Lipstik Transferproof: Tahan Lama, Cocok untuk yang Suka Jajan
-
SPF Lebih Tinggi Pasti Lebih Baik? Ini 5 Mitos Sunscreen yang Ternyata Salah Kaprah
-
Jelajahi Pacitan: Panduan Lengkap Destinasi Wisata Surga Tersembunyi di Jawa Timur
-
4 Parfum Aroma Powdery yang Wajib Kamu Coba, Harga Mulai Rp100 Ribuan