Suara.com - Menantu bungsu Presiden RI ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), Aliya Rajasa memang jarang disorot. Namun sosoknya kini mencuri perhatian usai menghadiri pelantikan sang kakak ipar, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) sebagai Menteri ATR.
Istri Ibas Yudhoyono itu tampil memukau dengan kebaya berwarna biru tua. Tak heran jika adik ipar Annisa Pohan ini turut dibanding-bandingkan dengan menantu bungsu Presiden Jokowi, Erina Gudono yang merupakan istri Kaesang Pangarep.
Pesona Aliya Rajasa sendiri memang tak kalah dengan Erina Gudono. Apalagi sosoknya juga kerap mendampingi suami dalam setiap acara politik di Partai Demokrat.
Lantas, seperti apakah latar belakang pendidikan Erina Gudono vs Aliya Rajasa, dua menantu bungsu Presiden RI? Simak informasi lengkapnya berikut ini.
Pendidikan Erina Gudono
Erina Gudono memiliki riwayat pendidikan yang tidak main-main. Lulusan SMAN 5 Yogyakarta ini sempat mendaftar ke beberapa kampus terbaik di dunia untuk gelas master.
Adik ipar Gibran Rakabuming Raka ini tercatat sebagai lulusan Universitas Gadjah Mada (UGM) pada 2018, sama seperti sang mertua, Presiden Jokowi. Erina mengambil jurusan Manajemen Keuangan dan berhasil lulus dengan gelar cumlaude.
Sosoknya juga terkenal dengan segudang talenta. Terbukti, Erina berhasil keluar sebagai pemenang Putri Indonesia Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) pada 2022.
Kepintaran Erina rupanya menurun dari almarhum ayahnya, Prof. Gudono. Sang ayah merupakan guru besar UGM, serta sempat menduduki jabatan sebagai Wakil Rektor UGM
Baca Juga: Bertemu Orang Terkaya di Dunia, Aksesoris Murah Presiden Jokowi Disorot Negara Tetangga
Erina sempat mendaftar beasiswa Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) untuk melanjutkan pendidikan S2. Ia berhasil diterima beasiswa LPDP dan akhirnya mendaftar ke Columbia University, Amerika Serikat (AS).
Selain LPDP, Erina juga pernah mendapatkan beberapa beasiswa bergengsi. Sebut saja beasiswa GenBI Bank Indonesia dan Beasiswa Astra International.
Sosoknya juga pernah mengikuti ajang XL Axiata Leaders, Young Leaders for Indonesia (YLI) dan Beasiswa Summer International Program Showa Women’s University.
Menantu Presiden Jokowi ini sempat diterima di Columbia University pada 22 April 2021. Tak tanggung-tanggung, ia bahkan diterima dalam dua program Master sekaligus, yakni Master’s of Public Administration dan Master’s of Social Work.
Kecerdasan Erina juga terlihat saat ia mengikuti program kelas Musim Panas di The Chinese University of Hongkong. Kelas musim panas itu bekerjasama dengan salah satu perguruan tinggi Ivy League, yakni Harvard University.
Pendidikan Aliya Rajasa
Tag
Berita Terkait
-
Bertemu Orang Terkaya di Dunia, Aksesoris Murah Presiden Jokowi Disorot Negara Tetangga
-
AHY Belum Laporkan LHKPN Usai Dilantik Menteri, KPK Segera Layangkan Surat!
-
Menerka Siasat Jokowi Setelah Merangkul AHY ke Dalam Kabinet, Menguatkan Pondasi Politiknya Pascapemilu?
-
5 Koleksi Tas Mewah Aliya Rajasa Mantu SBY: Lebih 'Slay' Ketimbang Milik Annisa Pohan-Selvi Ananda?
-
Bukan Biru Lagi, AHY Pakai Seragam Ini Mengawali Tugas di Kementerian ATR/BPN
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- Biodata dan Pendidikan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
7 Tips agar Cepat Tidur di Malam Hari, Terbukti Efektif
-
Ini 4 Zodiak Paling Beruntung Besok 16 November 2025, Berkah Datang Bertubi-tubi
-
Souvenir Nikahan Boiyen Diungkap Tamu, Isinya Cuma Satu dan Cantik Banget
-
Rahasia Kulit Kenyal dan Bercahaya: Perawatan Sehari-hari yang Harus Dicoba
-
Cek Ramalan Shio 16 November 2025, Siapa yang Paling Beruntung Besok?
-
Pekerjaan Prestisius Rully Anggi Akbar, Suami Boiyen Beri Maskawin Bernominal Cantik
-
Contoh Soal TKA Bahasa Indonesia SMA, Lengkap dengan Jawaban
-
Kulit Kering di Usia 50-an? Coba 5 Bedak dengan Formula Melembapkan Ini
-
7 Rekomendasi Lulur di Indomaret untuk Angkat Daki dan Mencerahkan, Murah Meriah Dekat dari Rumah
-
5 Rekomendasi Ampoule untuk Menyamarkan Noda Hitam, Murah Mulai Rp12 Ribu