Suara.com - Pasangan Syahrini dan Reino Barack baru saja merayakan hari anniversary pernikahannya ke-5 tahun pada Selasa (27/2/2024). Di hari spesial tersebut, Syahrini mengunggah foto kebersamaannya dengan Reino Barack di akun Instagram pribadinya.
“Lima tahun penuh tawa, cinta, dan kenangan indah. Dalam dekapanmu lah aku menemukan rumahku selamanya. Selamat hari anniversary ke-5 pernikahan untuk kamu cinta dalam hidupku,” tulis Syahrini di kolom caption unggahannya.
Terlihat beberapa potret dirinya dan Reino Barack tampak berpose bersama di sebuah sofa. Sementara itu diketahui merayakan ulang tahun pernikahannya ini Singapura. Terdapat juga buket bunga besar dalam perayaan anniversary pernikahannya itu.
Perayaan anniversary Syahrini dan Reino Barack ini membuat hubungan keduanya kembali menjadi sorotan. Pasalnya, hubungan keduanya juga beberapa kali dinilai pasang surut. Berikut terdapat perjalanan kisah cinta Syahrini dan Reino Barack.
Awal mula kenal
Dikatakan Syahrini pertama kali bertemu Reino Barack saat konser. Kala itu, Reino Barack disebut menonton konser Syahrini pada 2018. Setelah konser Reino Barack disebut sempat berbincang dengan adik Syahrini, Aisyahrani. Di kesempatan itu juga Reino Barack mencoba meminta nomor Syahrini dan memulai pendekatan.
Meski demikian, terdapat juga rumor jika awal mula perkenalkan Reino Barack san Syahrini sebab Luna Maya. Kala itu, Reino Barack masih menjadi kekasih Luna Maya. Sementara Luna Maya yang memperkenalkan keduanya.
Menikah
Tidak banyak yang mengetahui terkait hubungan keduanya. Namun, keduanya dikabarkan sering bertemu di luar negeri sehingga tidak banyak yang tahu. Hingga pada 27 Februari 2019, Reino Barack resmi mempersunting Syahrini sebagai istrinya. Pernikahan keduanya dilangsungkan di Jepang.
Baca Juga: Bukan Hermes, Adu Tas Old Money Syahrini dan Luna Maya yang Harganya Fantastis
Isu cerai
Selama pernikahan yang berlangsung beberapa tahun, Syahrini sering mengunggah potret mesra dirinya dengan Reino Barack. Namun, ia juga sering mendapat komentar nyinyir terkait anak. Ia kerap ditanya menegnai momongan oleh warganet.
Sebab hal ini juga Syahrini dan Reino Barack diisukan bercerai. Tidak tanggung-tanggung, bahkan sempat beredar juga foto akta cerai Syahrini dan Reino Barack. Isu perceraian ini juga disangkutpautkan dengan keinginan orang tua Reino Barack untuk Syahrini hamil.
Meski demikian, Syahrini dan Reino Barack tidak pernah menanggapi isu tersebut. Justru ia lebih sering mengunggah potret kebersamaannya dengan Reino Barack. Hingga kini keduanya juga masih bersama dan rayakan anniversary pernikahan yang ke-5.
Berita Terkait
-
Rayakan Anniversary ke-5, Intip Lagi Megahnya Pernikahan Syahrini dan Reino Barack, Konon sampai Rp4,5 M!
-
Rayakan Hari Jadi Pernikahan, Syahrini Pamer Heels Blink-blink Seharga Motor Baru
-
7 Potret Syahrini dan Reino Barack Rayakan Ulang Tahun Pernikahan ke-5 Tahun, Kemesraannya Bikin Baper Kaum Jomblo
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Elegansi Waktu: Jam Tangan Perhiasan 2025 dengan Horologi Tinggi dan Seni
-
5 Pilihan Merek Bedak Padat yang Tahan Lama untuk Guru Usia 40 Tahun ke Atas
-
4 Jam dari Jakarta, Pesona Air Terjun Citambur Setinggi 100 Meter yang Bikin Terpana
-
5 Serum Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun, Kulit Jadi Kencang dan Awet Muda
-
4 Zodiak Paling Beruntung Besok 22 November 2025: Dompet Tebal, Asmara Anti Gagal
-
5 Contoh Amanat Pembina Upacara Hari Guru Nasional 2025, Sarat Makna dan Menggugah Jiwa
-
5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
-
7 Rekomendasi Parfum Wangi Ringan yang Fresh di Indomaret untuk Guru
-
5 Serum Vitamin C untuk Ibu Rumah Tangga, Bye-bye Kusam dan Tanda Penuaan Kulit
-
Lompatan Baru Wisata Jakarta: Destinasi Terintegrasi dari Pantai, Mangrove, hingga Outbound