Suara.com - Selvi Ananda termasuk istri pejabat yang kerap tampil menggunakan barang branded. Di balik penampilannya. Istri Gibran Rakabuming Raka tersebut memiliki aksesoris dari brand favorit old money.
Di balik penampilannya yang sederhana, sudah bukan rahasia umum kalau Selvi Ananda juga kerap menenteng produk luar negeri untuk mendukung penampilannya.
Ibu dua anak itu rupanya juga menggemari produk fashion dari brand yang tengah digandrungi oleh artis papan atas Indonesia, Loro Piana. Tak seperti brand lain, Loro Piana dikenal dengan desain elegan dan berkelas tanpa menonjolkan logo.
Tak ayal banyak yang mengincar tas Loro Piana. Mulai dari artis, figur publik, istri pejabat tertarik menggunakan tas tersebut.
Berikut koleksi barang Loro Piana milik Selvi Ananda:
1. Sepatu Hitam
Gaya Selvi Ananda memantik perhatian ketika menyambangi kediaman Raffi Ahmad dan Nagita Slavina di Andara pada Desember 2023 lalu.
Selvi Ananda datang bersama Gibran dan kedua anak mereka, Jan Ethes dan La Lembah Manah. Pada saat itu, Selvi kedapatan memakai sepatu dari quite luxury brand asal Italia, Loro Piana.
Sepatu warna hitam itu seras dengan baju yang dikenakan oleh Selvi. Ditaksir harga sepatu itu mencapai Rp14,8 jutaan.
Baca Juga: Adu Prestasi Erina Gudono dan Selvi Ananda, Istri Gibran Rakabuming Beda Jauh?
2. Sepatu Suede
Rupanya Selvi Ananda juga memiliki sepatu Loro Piana lainnya. Hal itu terlihat ketika dirinya dan mendampingi Gibran di bandara.
Hasil penelusuran, putri Soli 2009 tersebut memakai sepatu Loro Piana seri Summer Charms Walk Loafers Suede. Sepasang sepatu tersebut di situs Voila dijual dengan harga Rp18,5 juta.
3. Tas
Bukan hanya sepatu, Selvi Ananda juga memiliki tas Loro Piana. Itu tampak ketika dirinya dan Gibran menyusul kedua putra mereka yang tengah diajak Jokowi ke salah satu mall di Solo.
Selvi Ananda memakai tas hitam diperkirakan seri Loro Piana Extra Bag L27. Di situs resmi, tas ini dihargai 3.500 dolar Amerika atau setara Rp54,2 juta.
Berita Terkait
-
Pulang dari Inggris, Selvi Ananda ke Mall Pakai Tas Favorit Konglomerat Bukan Hermes
-
Tak Kalah Branded dari Bosnya, Sepatu Kembar Mbak Lala dan Sus Rini Harganya Jutaan
-
Selvi Ananda Punya MUA Langganan di Solo, Berapa Tarifnya?
-
Gaji Sus Rini vs Mba Lala dari Raffi Ahmad-Nagita Slavina, Mana yang Lebih Besar?
-
Nagita Slavina Pakai Bando Minnie Mouse Harga Rp400 Ribu, Warganet Berasa Murah: Buat Dia Cuma Rp4 Ribu
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Mana yang Lebih Cepat Hilangkan Flek Hitam: Vitamin C atau Niacinamide? Ini 5 Rekomendasi Produknya
-
5 Warna Lipstik yang Bikin Wajah Terlihat Cerah di Kulit Sawo Matang
-
5 Rekomendasi Serum Penghilang Flek Hitam yang Tidak Perih untuk Usia 40, Mulai Rp50 Ribuan
-
Gimana Urutan Pakai untuk buat Atasi Flek Hitam? Ini 9 Rekomendasi Produk yang Tepat
-
Ini Tema Resmi dan Makna Logo Hari Pahlawan 2025, Penuh Semangat Nasionalisme!
-
5 Rekomendasi Sunscreen Rp50 Ribuan Tanpa Whitecast untuk Kulit Sawo Matang
-
5 Shio Diramal Paling Beruntung Secara Finansial Hari Ini 5 November, Apakah Kamu Termasuk?
-
5 Rekomendasi Mesin Cuci dan Pengering yang Hemat Listrik, Tak Perlu Repot Jemur
-
Rayakan Prestasi, Perguruan Tinggi Ini Apresiasi Mahasiswa Berprestasi dan Berdampak
-
Sunscreen Facetology Cocok untuk Kulit Apa? Intip Perbedaan 3 Variannya Sebelum Beli