Suara.com - Deddy Corbuzier mengaku tak pernah melarang Azka Corbuzier dugem bersama teman-temannya. Ia bahkan tak membatasi jam pulang sang anak. Hal ini disampaikan oleh Deddy Corbuzier saat menjadi bintang tamu di acara Login.
Meskipun mengizinkan sang putra dugem tanpa batasan jam pulang, Deddy Corbuzier menjelaskan bila dirinya memiliki aturan tersendiri yang wajib dipatuhi oleh Azka Corbuzier, yaitu sang anak wajib mengabari dirinya setiap jam.
"Jadi kalau dia mau pergi dugem gitu misalnya. Kalau dia pergi sama teman-temannya ke party dan sebagainya, gue enggak pernah ngelarang dia pulang jam berapa. Jadi dia mau pulang jam 2, jam 3 enggak papa. Asalkan aturan gue adalah tiap jam lu chat gue," kata Deddy dikutip Selasa (19/3/2024).
Deddy Corbuzier menjelaskan bila dirinya meminta sang anak mengabarinya setiap jam agar bisa memantau kondisi sang putra sulungnya. Jika sang anak rutin mengabarinya per jam, ia pun tak risau bila Azka Corbuzier pulang hingga dini hari.
"Jadi gue tahu posisi dan keadaan dia. Kalau enggak chat lu kirim video ke gue. Tapi mau pulang jam 3, jam 4 enggak papa. Tapi tiap jam dia kirim video, 'Pa I am still here. I am good'," beber Deddy.
Dalam obrolannya bersama Habib Jafar dan Onad, suami Sabrina Chairunnisa ini juga mengungkapkan bila dirinya melarang sang anak pulang ke rumah dalam keadaan mabuk.
"Yang penting gue tahu, gini lah, kita ngelarang dia minum, nanti dia minum kita enggak tahu. Jadi aturan gue cuma lu pulang harus tidak dalam keadaan mabuk," tambah Deddy.
Berita Terkait
-
Komedian Bongkar Dana Samisade Dikorupsi Kades di Depan Deddy Corbuzier, Keluarga Rahmat Yasin Kena Sentil
-
Dian Sastro hingga Deddy Corbuzier, 6 Kisah Mualaf Artis Indonesia yang Menarik untuk Disorot
-
Program Ramadan Richard Lee Dihentikan Sementara, Dituding Tiru Podcast Deddy Corbuzier
-
6 Kisah Mualaf Artis Indonesia, Dian Sastro Mantap Masuk Islam Setelah Bom Bali
-
Tabiat Minum Sempat Diendus Deddy Corbuzier, Kurnia Meiga Berkelit Begini
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
6 Shio Mendapatkan Keberuntungan Finansial 27 Januari 2026, Kamu Termasuk?
-
Momen Langka: Tiga Pemimpin Sakya Dunia Pimpin Doa Bersama untuk Perdamaian Indonesia
-
Nikita Willy dan Indra Priawan Bagikan Tips Berpakaian Cerdas untuk Keseharian dan Traveling
-
Rangkaian Skincare Skintific untuk Hempas Flek Hitam dan Kerutan Usia 50 Tahun
-
Tiket Kereta Lebaran 2026 Kapan Dibuka? Cek Jadwal Pemesanan dan Tanggal Keberangkatan
-
Terpopuler: Shio yang Beruntung di Pekan Terakhir Januari, Harga Tiket Kereta Lebaran 2026
-
Bukan Sekadar Koleksi: Collectible Card Bisa Jadi Media Belajar dan Bermain
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026