Suara.com - Aaliyah Massaid bersuka cita merayakan momentum lebaran tahun ini bersama keluarga besarnya. Hal ini seperti yang terlihat melalui unggahan di media sosial kekasih Thariq Halilintar tersebut.
Melansir dari unggahan terbarunya di Instagram pada Sabtu (12/4/2024), terlihat potret kebersamaan Aaliyah Massaid, Reza Artamevia, dan salah satu sanak saudaranya saat merayakan lebaran bersama.
"Minal aidzin walfaidzin. Mohon maaf lahir dan batin from my family to yours," tulis @/aaliyah.massaid.
Melalui foto tersebut, tampak potret cantik Aaliyah Massaid mengenakan pakaian dominan warna pink dengan motif bunga-bunga sama seperti sang ibu. Bedanya, kekasih Thariq Halilintar itu tak mengenakan hijab seperti Reza Artamevia.
Ketika ditelusuri lebih jauh, Aaliyah Massaid dan Reza Artamevia rupanya memakai pakaian berupa long outer dari brand bernama Artkea Bloom yang harganya ditaksir mencapai Rp4.950.000 atau hampir setara dengan UMR DKI Jakarta.
Penampilan Aaliyah Massaid ini tentunya tak luput dari sorotan publik. Tak sedikit yang memuji penampilan dari wanita yang digadang-gadang menjadi menantu Lenggogeni Faruk dan Anofial Asmid ini.
"Salfok sama orangnya sampai bajunya cantik semua," komentar warganet.
"MasyaAllah cantik-cantik ibu dan anak," timpal warganet.
"Eid Mubarak duo cantik sayang. Mohon maaf lahir dan batin," imbuh warganet.
Baca Juga: Lebaran Pertama LDR dengan Thariq Halilintar, Begini Trik Cerdik Aaliyah Massaid
"Mohon maaf lahir dan batin. Suka sama motif dress-nya," tambah warganet.
"Bajunya. Harganya berapa tuh?" tanya warganet.
"MasyaAllah cantiknya calon istri Bapak Thariq," puji warganet.
Berita Terkait
-
Harganya Beda Jauh, Adu Mewah Kado Fuji dan Aaliyah Massaid untuk Ibunda Tercinta
-
Kalah Saing dari Aaliyah Massaid, Fuji 'Cuma' Kasih Kado Tas Rp40 Jutaan ke Dewi Zuhriati
-
Semringah Dilayani, Thariq Halilintar Gercep Sebut Aaliyah Massaid Calon Istri
-
Adab Merry Asisten Raffi Ahmad saat Kasih Makanan ke Rafathar Disorot, Aaliyah Massaid Jadi Kena Sindir
-
Diduga Rayakan Ultah Pernikahan Puan Maharani, Aaliyah Massaid Cuma Pakai Baju Rp290 Ribu
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali
-
3 Skincare PinkRoulette untuk Cerahkan Wajah, Salah Satunya Andalan Lula Lahfah
-
2 Pilihan Lipstik Purbasari yang Tahan Lama, Cocok untuk Sehari-hari
-
3 Menit Paham Tata Cara Hadorot Ziarah Kubur, Bekal Penting Nyekar Ramadan 1447 H
-
Doa Malam Nisfu Syaban Lengkap untuk Ubah Takdir Buruk Jadi Baik