Suara.com - Fuji menunjukkan kasih sayangnya kepada sang ibu, Dewi Zuhriati dengan memberikan kado tas branded. Hal itu juga pernah dilakukan oleh Aaliyah Massaid kepada Reza Artamevia.
Sudah bukan rahasia, keluarga Fuji dikenal kompak. Fuji dan kedua kakaknya, Frans Faisal dan Fadly Faisal memiliki hubungan dekat dengan kedua orang tua mereka, Haji Faisal dan Dewi Zuhriati.
Tak jarang mereka memberikan kado untuk orang terkasih. Seperti yang dilakukan Fuji kepada sang ibu baru-baru ini.
Tak hanya Fuji, Aaliyah Massaid juga kerap memperlihatkan hubungan dengan ibunya. Kekasih Thariq Halilintar itu sering pamer kebersamaan dengan Reza Artamevia.
Fuji memang sering dikait-kaitkan dengan Aaliyah Massaid. Menariknya, keduanya sama-sama pernah memberikan hadiah spesial untuk ibu masing-masing.
Intip beda kado Fuji dan Aaliyah Massaid untuk ibu
Fuji
Dewi Zuhriati dibuat semringah setelah mendapat kado tas branded dari Fuji. Rupanya, Fuji memberikan tas berwarna merah dari rumah mode Gucci.
Sang ibu membuka kado tersebut dengan semringah. Adapun kado dari Fuji diketahui Gucci GG Marmont Small Shoulder Bag. Di situs resmi, tas tersebut dibanderol seharga USD 2.590 atau setara Rp41,2 juta.
Baca Juga: Datang ke Podcast, Warna Kulit Fuji Jadi Omongan: Selera Bule
Aaliyah Massaid
Aaliyah Massaid sempat disorot yang membelikan ibunya, Reza Artemevia tas bermerek di momen Tahun Baru. Aaliyah memilih koleksi rumah mode Chanel sebagai hadiah untuk ibu kesayangannya.
Tak tanggung-tanggung. tas yang diberikan Aaliyah Massaid adalah Chanel Business Affinity Large Tote Bag. Harga tas itu USF 3.895 USD atau Rp61,9 juta di situs Julia Rose Luxury.
Itulah beda kado Fuji dan Aaliyah Massaid untuk sang ibu.
Berita Terkait
-
Fuji Tak Peduli Latar Belakang Pasangan, Asal Jangan Nyusahin
-
Fuji Bantah Dipepet Crazy Rich Samarinda: yang Penting Gak Nyusahin
-
Fuji Akui Bucin Bila Sedang Dekat dengan Cowok, Tipikal Scorpio Banget?
-
Bukan Rafi Febriansyah atau Crazy Ricah Samarinda, Fuji Diam-diam Didekati Lelaki Inisial SA
-
Dapat Hampers Lebaran dari Nia Ramadhani, Fuji Kegirangan
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
Terkini
-
CPNS 2026 Kapan Dibuka? Ini Prediksi Jadwal, Alur Seleksi, dan Formasi untuk Lulusan SMA
-
Sejarah dan Makna Hari Anak Sedunia, Diperingati Setiap 20 November
-
'Meditasi Mata Air', Perempuan Wonosobo Tanam 1.000 Kopi untuk Kelestarian DAS Bodri
-
Kapan Hari Guru 2025? Ini Tanggal, Tema, dan Logo Resminya dari Kemendikdasmen
-
9 Rekomendasi Cushion untuk Kulit Sawo Matang, Hasil Flawless dan Tahan Lama
-
7 Sepatu Running Plat Carbon Terbaik, Lari Makin Kencang Modal Rp500 Ribuan
-
Viral! Ibu di Lampung Amuk Siswi yang Diduga Bully Anaknya yang Yatim, Tegaskan Tak Mau Memaafkan
-
7 Rekomendasi Outfit Pilates Hijab yang Nyaman dan Stylish, Harga Terjangkau
-
Gebrakan Fashion Indonesia: Purana dan Fuguku Pukau Panggung Internasional di Kuala Lumpur
-
4 Rekomendasi Face Wash Non SLS yang Aman untuk Kulit Sensitif