Suara.com - Nama Tom Lembong mencuat usai dirinya disebut dalam debat Pilpres 2024 oleh Gibran Rakabuming. Namun, kali ini namanya kembali diperbincangkan usai beredar videonya di media sosial.
Dalam unggahan akun X @thomarchives, video itu menunjukan ketika Tom Lembong dikerubungi oleh emak-emak yang hendak berfoto dengannya.
Tom Lembong dikerubungi para emak-emak, ketika dirinya turut hadir ke acara open house yang diadakan oleh Anies Baswedan.
Tampak dirinya dengan gagah mengenakan baju koko warna cream. Tak lupa juga ia menenteng tas hitamnya ke manapun.
"Pak Tom Lembong idola mak mak nih," tulis keterangan dalam video.
Siapa sangka ketika Tom Lembong sedang asyik melayani ajakan foto para emak-emak. Di sisi yang lain, terdapat anak dan istrinya yang menunggu.
Terlihat Maxwell juga mengenakan baju koko. Sementara istri dari Tom Lembong mengenakan busana warna hijau.
Melihat sang suami dikerubungi para emak-emak untuk diajak berfoto pun sang istri hanya bisa senyum-senyum sendiri. Sementara itu, Maxwell tampak membuang mukanya.
"Bu Ciska dan Maxwell sampe senyum-senyum liat Pak Tom direbutin emak-emak untuk foto," tulis sang pemilik akun.
Baca Juga: Jokowi Gelar Open House Tapi Tak Sowan ke Megawati, Kenapa?
Unggahan video itu lantas menarik perhatian warganet untuk berkomentar. Beragam komentar pun memenuhi unggahan tersebut.
"Ibu-ibu emang sakti betul deh," komentar seorang warganet.
"Bu Ciska ngalah dulu," ujar warganet lain.
"Tas doraemonnya tetep ditenteng," imbuh warganet lain.
Berita Terkait
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
Terkini
-
5 Pilihan Cushion di Indomaret dengan Coverage Tinggi, Ampuh Samarkan Flek Hitam
-
5 Rekomendasi Sepatu Lokal Alternatif New Balance 530, Harga Lebih Murah
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari 10K yang Empuk dan Ringan, Harga Terjangkau
-
Mengenal Apa Itu Parfum Feromon, Benarkah Bisa Bikin Lawan Jenis Tergoda?
-
10 Destinasi Pendakian Terbaik di Jawa Tengah untuk Petualang Sejati
-
Apa Saja Isi UU KUHAP yang Baru? Ini 14 Substansi Utamanya
-
20 Contoh Soal Ekonomi TKA SMA dan Jawabannya, Pemahaman Konsep Mikro, Makro dan Kerja Sama Ekonomi
-
5 Rekomendasi Sepatu Running Tahan Air, Rahasia Kuat Olahraga saat Musim Hujan
-
Kekayaan Rospita Vici Paulyn yang 'All-Out' Jadi Ketua Sidang Ijazah Jokowi
-
5 Rekomendasi Foundation di Bawah Rp50 Ribu untuk Remaja, Makeup Tampak Natural