Suara.com - Tes ujian gamon Google Form banyak digunakan dan sedang viral di TikTok. Tes ini menarik perhatian terumata kalangan anak muda yang ingin mengetahui apakah mereka sudah berhasil move dari sang mantan. Sebab, banyak remaja yang mengalami putus cinta namun sulit melupakan sang mantan.
Diketahui, ujian gamon Google Form berisi pertanyaan-pertanyaan terkait perasaan seseorang terhadap hubungan asmara mereka yang terjadi di masa lalu dan saat ini. Meskipun hasilnya belum tentu akurat, tapi tak sedikit kaum muda yang mencari link dan cara main tes ini untuk mengikuti tren sekaligus seru-seruan bersama dengan teman.
Gamon sendiri merupakan akronim dari gagal move on. Di dalam bahasa Inggris, move on memiliki arti bergerak, beranjak, maupun terus melaju. Kata ini bisa digunakan untuk konteks yang amt luas, termasuk terkait hubungan percintaan.
Sementara itu, kata gamon kerap kali dikaitkan dengan hubungan percintaan. Istilah kekinian ini digunakn untuk menyebut seseorang yang dinilai belum bisa menerima kenyataan jika hubungan percintaannya sudah berakhir. Bahkan banyak diantara mereka yang enggan beranjak untuk memulai hidup baru bersama orang lain.
Di daalam ujian gamon Google Form, seseorang bisa mengetahui apakah mereka sudah move on atau masih memikirkan kisah cinta di masa lalu. Tes ini dapat diikuti dengan cata mengisi 5-15 pertanyaan yang sudah disiapkan oleh platform Google Form.
Link Ujian Gamon Google Form
Tautan ujian gagal move on ini bisa kamu coba melalui browser seperti Google Chrome. Berikut adalah link ujian gamon Google Form yang viral di TikTok:
https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSdyaO0Qv30ttH3N5jHa8t-g3NVYoAZ_K6Js_81bb8ZmkwRr1A/viewform
Cara Main Ujian Gamon Google Form
Berikut cara mengikuti tren tes ujian gamon Google Form yang viral di TikTok:
• Buka link https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSdyaO0Qv30ttH3N5jHa8t-g3NVYoAZ_K6Js_81bb8ZmkwRr1A/viewform
Baca Juga: 2 Link Ujian Kegoblokan Docs Google Form, Yuk Ikutan Seru-seruan yang Lagi Viral di TikTok!
• Masukkan nama serta jawab seluruh pertanyaan yang telah diajukan secara lengkap
• Kirim jawaban dengan cara klik “Submit”. Lalu, pilih “Lihat Skor” untuk mengetahui hasilnya
• Hitung jumlah skor yang didapatkan dan cocokkan hasilnya dengan kategori yang sudah dibuat.
Cara Lihat Hasil Ujian Gamon Google Form
Setiap pertanyaan dari tes ujian mempunyai nilai atau skor sebanyak 20 poin, dengan perolehan paling tinggi sebanyak 100 poin. Apabila kamu mendapat kurang dari 100 poin, maka kategorinya adalah sebagai berikut:
• 0-30 artinya Cukup move on
• 31-60 artinya Lumayan move on
Berita Terkait
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lewat FCU, Yohanes Auri dan Deddy Corbuzier Kumpulkan 'Avengers' Dunia Industri Kreatif
-
7 Sepatu Trail Run Lokal Siap Geser HOKA Original: Harga Murah Kualitas Tak Mau Kalah
-
4 Penyebab Henti Jantung Mendadak, Si Silent Killer Penyebab Lula Lahfah Meninggal
-
Bukan Sekadar Prestise: Inilah Alasan Sesungguhnya Pelajar Indonesia Serbu Studi ke Luar Negeri
-
4 Tips Membersihkan Wajan Gosong dengan Bahan Sederhana di Rumah, Wajib Coba!
-
6 Physical Sunscreen Terbaik dengan Perlindungan UVA dan UVB, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Rekomendasi Body Lotion untuk Kulit Bersisik
-
5 Night Cream untuk Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
-
Apakah Sunscreen dan Sunblock Boleh Dipakai Bersamaan?
-
5 Moisturizer Untuk Kulit Kering di Cuaca Panas dan Angin