Suara.com - Asik menikmati momen syawalan setelah lebaran Idul Fitri, Syahrini percaya diri pamer tas Hermes edisi terbatas warna kuning cerah seharga Rp 11,9 miliar. Tengok yuk seperti apa tasnya!
Syahrini asik berpose di sebuah bangunan mewah mengenakan busana muslim serba hitam lengkap dengan kacamata untuk menghalau sinar matahari. Tak lupa sebagai penyanyi 'Duta Hermes', Syahrini foto ditemani dengan tas mewah di sisinya.
Tas ini berhasil membuat salah fokus karena memberikan kesan shining lantaran terbuat dari kulit buaya yang diolah dan didesain khusus. Bahkan tas berukuran mungil ini berhasil menjadikannya sebagai fashion statement Syahrini di hari tersebut.
Menurut situs Maison de Luxe, tas Hermes Syahrini ini termasuk jenis Mini Kelly Pochette crocodile. Dari sisi desain tas ini sangat serupa dengan Hermes Mini Kelly Pochette Vert Jade Shiny Alligator, hanya saja bedanya punya Syahrini berwarna kuning.
Situs tersebut juga menyebutkan Hermes Mini Kelly Pochette punya harga yang cukup fantastis yakni tembus 69.000 dolar atau setara Rp 1,1 miliar.
Istri Reino Barack ini tampak asik menikmati suasana bulan Syawal setelah bulan Ramadhan berakhir. Apalagi Syahrini secara gamblang menyebutkan foto itu diambil tepat pada 7 Syawal 1445 Hijriah.
Amalan di bulan Syawal
Selain Ramadhan, bulan Syawal juga jadi salah satu bulan dalam kalender hijriah yang banyak dinantikan umat Islam. Selain karena tanda masuknya Hari Raya Idul FItri, banyak amalan Syawal yang sebaiknya tidak dilewatkan, di antaranya sebagai berikut:
1. Berpuasa di bulan Syawal
Baca Juga: Pro Kontra Lagu Malaysia 'Alamak Raya Lagi', Lirik Rendang Jadi Sorotan
Meskipun tidak wajib, berpuasa enam hari di bulan Syawal memiliki ganjaran yang besar di mata Allah SWT. Rasulullah SAW bersabda bahwa siapa saja yang berpuasa Ramadhan kemudian melanjutkannya dengan berpuasa enam hari di bulan Syawal, maka akan mendapatkan pahala seperti berpuasa setahun penuh.
2. Menjaga silaturahmi
Bulan Syawal juga merupakan waktu yang tepat untuk mempererat hubungan silaturahmi dengan keluarga, teman, dan tetangga. Menjaga silaturahmi adalah amalan yang sangat dianjurkan dalam Islam, terutama pada saat-saat istimewa seperti hari raya.
3. Puasa Senin-Kamis
Menggabungkan puasa Senin Kamis dan puasa Syawal diibaratkan seperti niat melakukan sedekah dan silaturahmi. Jika seseorang menggabungkan dua puasa sunnah, maka akan memperoleh pahala dari keduanya. Oleh karena itu, umat muslim yang mengerjakannya bisa mendapatkan dua manfaat dari dua aktivitas puasa sunnah tersebut.
4. Menikah
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
Terkini
-
Berkaca dari Erupsi Semeru, Ini Tindakan yang Wajib Dilakukan saat Gunung Api Meletus
-
5 Rekomendasi Face Wash Gentle di Indomaret, Harga Murah Meriah
-
Benarkah Gunung Semeru Adalah Paku Pulau Jawa? Inilah Sejarah dan Legendanya
-
Apakah Keajaiban Sejarah Desa Majapahit di Mojokerto Akhirnya Terungkap?
-
Lipstik Waterproof yang Bagus Merek Apa? Berikut 5 Rekomendasinya
-
5 Rekomendasi Bedak di Indomaret yang Anti Dempul, Bikin Kulit Halus Natural
-
30 Ucapan Hari Anak Sedunia 20 November, Tebar Energi Positif
-
5 Kulkas 2 Pintu Hemat Listrik Lengkap dengan Itung-itungan Jumlah Watt
-
5 Rekomendasi Foundation Full Coverage dan Tahan Lama untuk Wisuda
-
5 Rekomendasi Sunscreen dengan Kandungan Salicylic Acid, Cegah Jerawat dan Penuaan di Usia 30