Suara.com - Belum lama ini adab Nagita Slavina di London, Inggris ramai menjadi perbincangan. Mulai dari kebiasaannya memberikan makanan atau minuman bekas miliknya kepada orang lain, sampai Nagita yang bernyanyi memakai mikrofon dan pengeras suara di tengah Kota London.
Dilihat di postingan Instagram-nya, Nagita sebenarnya berniat untuk menyemangati Raffi yang sedang ikut perlombaan lari marathon dengan perkakas tersebut. “Supaya nanti cheering-nya Raffi lebih heboh,” ujar Nagita, dikutip pada Selasa (23/4/2024).
Namun bukan cuma menyemangati Raffi dengan pengeras suara hasil endorse, selebritis kelahiran 17 Februari 1988 itu juga bernyanyi dangdut seolah seorang biduan. Terdengar Nagita menyanyikan lagu “Rungkad” sambil meliukkan tubuhnya dengan penuh semangat.
Tentu momen ini menuai kontroversi, apalagi karena Nagita diduga pernah disentil oleh Sarah Sechan akibat berteriak di salah satu pusat perbelanjaan di Singapura. Bahkan tidak sedikit juga yang menilai Nagita sedang norak dan cari perhatian dengan tingkahnya tersebut.
Namun di luar masalah adabnya yang menuai perdebatan, penampilan Nagita tetap saja tak kalah mencuri perhatian. Ibu dua orang anak itu tampak cantik dengan balutan kemeja biru dan celana denim, yang kemudian dipadukannya dengan mantel berwarna hijau gelap yang senada dengan scarf-nya.
Nagita terlihat mengurai rambut panjangnya dan melengkapi penampilan dengan kacamata hitam yang eye catching. Namun tas kecil yang dipakainya lah yang sangat menyita atensi, sebab diduga merupakan produk dari jenama Hermes.
Nagita tampaknya memakai tas Hermes Mini Lindy Bag, salah satu seri tas Hermes yang cukup banyak dikoleksi olehnya. Nagita memilih tas berwarna terang yang tampak kontras dengan penampilannya secara keseluruhan.
Dikutip dari situs Luxehouze, Hermes Mini Lindy Bag dibanderol dengan harga mulai dari Rp150-an juta, tergantung pada warna dan spesifikasi lengkapnya. Nagita sendiri terpantau memiliki beberapa Hermes Mini Lindy Bag dengan berbagai warna.
Berita Terkait
-
Nagita Slavina Kedapatan Teriak Menggunakan Mikrofon di Tempat Umum London, Adabnya Disentil Norak dan Caper
-
OOTD Branded Nagita Slavina Saat Liburan di Luar Negeri, Harganya Gak Ada yang Ramah Dompet
-
Nagita Slavina Nyanyi dan Joget di Tengah Jalan London Sampai Pakai Speaker, Netizen: Bener yang Dibilang Sarah Sechan
-
Biaya Pendidikan Nagita di Australia Kebanting Sekolah Rafathar? S1 Vs SD Tak Beda Jauh
-
Kris Dayanti Tenteng Tas Branded saat Main Bareng Cucu, Harganya Setara 100 Kali Lipat Gajinya di DPR
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- Terbongkar dari Tato! Polisi Tetapkan Pria Lawan Main Lisa Mariana Tersangka Kasus Video Porno
- Buntut Tragedi SMA 72 Jakarta, Pemerintah Ancam Blokir Game Online Seperti PUBG
Pilihan
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepatu Adidas Casual Super Nyaman, Cocok Buat Nongki Bareng Teman
-
7 Rekomendasi Sepatu Gym Wanita Terbaik, Modal Rp300 Ribuan Kaki Bebas Cedera
-
Apa Itu Mimetic Violence? Istilah Baru dari Kasus Ledakan SMAN 72 yang Sangat Berbahaya
-
5 Pilihan Parfum Mirip Baccarat di Alfamart yang Tahan Lama, Harga Murah Meriah
-
5 Sepatu Loafers Wanita Terbaik Harga Terjangkau, Cocok Dipakai Kuliah dan Kerja
-
Besok Bakal Hoki! Ini 6 Shio yang Dapat Keberuntungan pada 13 November 2025
-
5 Parfum dengan Aroma Minuman, Mulai dari Teh Melati hingga Mocktail Segar
-
Pakai Bedak Waterproof? Begini Cara Menghapusnya biar Wudhu dan Ibadah Tetap Sah
-
Tanggal Merah 2026 Hari Apa Saja? Ini Daftar dan Link Download Kalender Lengkapnya
-
Azarine x Sanrio Series, Kolaborasi Make-Up Ter-cute Tahun Ini!