Suara.com - Setelah merayakan momen yang penuh kebahagiaan selama libur Lebaran, kini saatnya kembali melakukan rutinitas, termasuk dalam merawat diri.
Sebab, dalam periode tersebut, tidak jarang kita terbawa suasana dan melupakan rutinitas, seperti memiliki pola makan yang tidak teratur hingga sering kali terpapar sinar matahari.
Hal ini tentu dapat mempengaruhi kondisi hormon kulit wajah hingga dapat menyebabkan kulit menjadi kusam, belang, timbul jerawat, ataupun kering.
Maka dari itu, saatnya kembali untuk menjaga kesehatan kulit. Yuk, cari tahu apa saja rekomendasi skincare yang bisa kamu beli.
1. Kulit wajah butuh nutrisi, lalukan revitalisasi dengan perawatan berbahan dasar alami dari From This Island
Perubahan pola makan selama Lebaran sering memengaruhi kelembaban kulit. Merek kecantikan lokal, From This Island, telah meluncurkan Sugarcane AHA Exfoliating Solution, sebuah toner eksfoliasi yang efektif mengangkat sel kulit mati dan sebum berlebih selama malam, sehingga dapat membuat kulit lebih lembut dan bercahaya di pagi hari.
Gunakan toner ini 2-3 kali seminggu untuk menjaga hidrasi dan mengurangi iritasi kulit. Selain itu, kamu bisa menggunakan Java Black Tea Soothing Gel Cleanser dari From This Island, yang merupakan sabun cuci muka bertekstur gel yang cocok untuk semua jenis kulit.
Dengan ekstrak teh hitam Jawa, produk ini efektif membersihkan pori-pori dan mengurangi minyak berlebih, memberikan sensasi kulit yang segar dan tenang berkat aroma teh yang menyegarkan. Dapatkan diskon hingga 30% di Shopee selama Gajian Sale pada 25-27 April.
2. Pulang mudik kulitmu tumbuh jerawat? Jangan dibiarkan, ya!
Baca Juga: 4 Rekomendasi Skincare dengan Kandungan Aloe Vera, Ampuh Lembapkan Kulit!
Everpure punya solusinya. Terkena polusi saat mudik atau berpergian menyebabkan jerawat? Jangan khawatir! Everpure menyediakan Sul-Pure Acne Spot Drying Lotion, yang mampu mengeringkan jerawat dalam 1 hari.
Untuk hasil yang lebih maksimal, bisa menggunakan Everpure Sul-Pure Series, yang di dalamnya terdapat sabun cuci muka, obat totol jerawat, dan masker yang terbukti Nyata Hasilnya Lawan Jerawat!
Selain itu, untuk menenangkan kulit yang kemerahan, Everpure Calm-omild Barrier Moisturizer Gel dapat menjadi solusinya. Selain menenangkan kulit, bisa jug memperbaiki skin barrier hingga 13x juga loh!
Untuk hasil yang lebih Nyata Hasilnya dan Express Calmingnya, gunakan Everpure Calm-omild Series, paket lengkap perawatan kulit yang terdiri dari moisturizer gel, essence serum, dan facial cleanser.
Menariknya, setiap belanja produk Everpure di Shopee, berkesempatkan memperoleh Acne Spot 3ml dengan minimal pembelian 150k, serta diskon hingga 52%!
3. Pertama di Indonesia! Inovasi Produk Perawatan Kulit Sarang Burung Walet dari Skindoze
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Lompatan Baru Wisata Jakarta: Destinasi Terintegrasi dari Pantai, Mangrove, hingga Outbound
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
-
OMG Creator Fest 2025, Ruang Kreatif Baru untuk Mendorong Perempuan Muda Berkarya dan Berkarier
-
Wangi Nusantara, Ini 7 Merek Parfum Indonesia yang sedang Naik Daun!
-
10 Rekomendasi Bedak untuk Ibu Rumah Tangga yang Mencerahkan dan Anti Menor
-
10 Ide Buket Hari Guru yang Murah tapi Tetap Cantik dan Berkesan
-
5 Rekomendasi Tone Up Cream untuk Mencerahkan Kulit Instan, Mulai Rp20 Ribuan
-
KUIS Uji Nyali: Tebak Nama Gunung-Gunung Megah Ini
-
Aero Sport di Era Liburan Keluarga: Ketika Langit Jadi Ruang Rekreasi Baru
-
Viral! Turis India Ngamuk di McD Malaysia karena Dapat Burger Daging Sapi Bukannya Vegetarian