Suara.com - Selebgram Fujianti Utami Putri alias Fuji ikut memeriahkan pesta ulang tahun salah satu sahabatnya, Sarah Tumiwa yang digelar di Pulau Seribu.
Melalui akun Instagram-nya, adik Fadly Faisal ini mengunggah beberapa foto ketika sedang bersama para sahabatnya yang juga sedang merayakan pertambahan usia Sarah Tumiwa.
"@sarahtumiwa birthday bash! Kadonya kelas pilates 20 kali ya?" tulis Fuji melalui akun Instagram-nya @/fuji_an, dikutip Sabtu (27/4/2024).
Dari beberapa foto tersebut, diketahui apabila Fuji dan sahabat-sahabatnya merayakan ulang tahun Sarah Tumiwa di atas kapal yang disewa dari Sea Light Jakarta.
Meskipun sedang merayakan ulang tahun sang sahabat di sebuah kapal, Fuji justru menggunakan outfit yang harganya sangat ekonomis di levelnya yang kini menjadi selebgram terkenal.
Dikutip dari unggahan akun Instagram @/allfujifashion, Fuji sempat memakai long sleeve top dari brand Melonkoo yang harganya Rp99 ribu ketika merayakan ulang tahun sang sahabat.
Long sleeve top berwarna beige tersebut dipadupadankan oleh fuji dengan rok mini ketat berwarna cokelat tua. Outfit ini pun tak luput dari gunjingan netizen.
Banyak netizen yang membandingkan outfit Fuji dengan sahabat-sahabatnya yang juga menghadiri pesta ulang tahun Sarah Tumiwa di Pulau Seribu.
"Alhamdulillah Uti pakaiannya masih enggak keterlaluan. Masih dijaga imannya ya Ti," komentar netizen.
Baca Juga: Reaksi Fuji Diramal Hard Gumay Bakal Menikah dengan Mayor Teddy
"Kalau diperhatikan dibanding semua teman-temannya Fuji yang paling sopan pakaiannya," timpal netizen.
Berita Terkait
-
Reaksi Fuji Diramal Hard Gumay Bakal Menikah dengan Mayor Teddy
-
Pendapatan Capai Rp150 Juta Per Bulan, Fuji Ngaku Sering Dapat Hadiah Perhiasan dari Fans
-
Fuji Geram Haters Sering Hujat Cowok yang Baru Dikenalnya saat Ketahuan Nongkrong Bareng
-
Haji Faisal Maklumi Fuji Berpakaian Seksi: Itu Endorse, Bayarannya Lumayan
-
Fuji Dituding Pakai Narkoba oleh Kakak Marissya Icha, Haji Faisal Tegas Pasang Badan
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Cara Menulis Surat Izin Tidak Sekolah karena Sakit yang Benar, Dilengkapi Contoh Siap Pakai
-
7 Merk Vitamin Anak untuk Kekebalan Tubuh, Booster Imunitas Rekomendasi Dokter
-
7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
-
5 Rekomendasi Bedak yang Wudhu Friendly: Mudah Dibersihkan dan Tak Menutup Pori
-
3 Rangkaian Skincare Wajah Milik Denny Sumargo, Cocok untuk Pria Aktif
-
Youth Break the Boundaries Wrapped 2025: Setahun Merajut Kepemimpinan Global Anak Muda
-
7 Sunscreen Terbaik untuk Kulit Berminyak dan Kusam: Tidak Lengket, Harga di Bawah Rp50 Ribu
-
Bibir Kering dan Pecah? Waspada, Tubuh Sedang Kekurangan Salah Satu dari 7 Vitamin Ini
-
Doa Gantikan Kembang Api, Swara Prambanan 2025 Tutup Tahun dengan Hati
-
5 Merek Vitamin D3 + K2 1000 IU Terbaik, Solusi Tulang Kuat Modal Rp30 Ribuan