Suara.com - Raffi Ahmad akan segera memboyong keluarga dan karyawannya menunaikan ibadah haji di Tanah Suci. Hal ini diketahui melalui unggahan pihak travel yang digunakan oleh suami Nagita Slavina tersebut.
Mengutip dari unggahan Instagram Story @/janamadinahwisata pada Sabtu (18/5/2024), pihak travel yang dipilih Raffi Ahmad untuk berangkat ke Tanah Suci ini mengunggah gambar visa milik keluarga Sultan Andara tersebut.
Terhitung ada 10 orang yang ikut dalam rombongan haji Raffi Ahmad. Meliputi Nagita Slavina, Amy Qanita, Rieta Amilia, Syahnaz Sadiqah, Nisya Ahmad, Caca Tengker, Prio Bagja, Abrar Rafles, dan Mohamad Fahmi.
Kabar Raffi Ahmad yang akan segera menunaikan ibadah haji bersama keluarga dan tiga karyawannya itu tentu saja langsung menghebohkan publik, hal ini seperti yang bisa dilihat melalui unggahan Instagram @/chevirgo.
Saking hebohnya, netizen bahkan ada yang sampai mencoba menghitung berapa kemungkinan pengeluaran Raffi Ahmad untuk berangkat haji bersama keluarga dan beberapa karyawannya tersebut.
"Ini sepertinya furoda ya, berangkatnya paling mepet. Bayangin berapa miliar habisnya. Tapi enggak papa lha wong mampu," komentar netizen.
"Emang dari awal pakai furoda mereka. Even tahun lalu yang enggak jadi itu juga furoda sebenarnya, cuma visanya enggak keluar waktu itu," timpal netizen.
"Kalau furoda 10 orang berapa itu, pasti miliaran ," ujar netizen.
"Ini yang diambi Rans Rp690 juta per orang," imbuh netizen.
Baca Juga: Seperti Rakyat Kebanyakan, Ternyata 'Sultan Andara' Raffi Ahmad-Nagita Slavina Pilih Air Mineral Ini
"Rp7 miliar," tambah netizen.
"Kemarin teman ada yang daftar haji one plus Rp350 juta. Furoda katanya Rp600 jutaan, tapi tergantung akomodasi yang dipilih juga," komentar netizen lainnya lagi.
Berita Terkait
-
Seperti Rakyat Kebanyakan, Ternyata 'Sultan Andara' Raffi Ahmad-Nagita Slavina Pilih Air Mineral Ini
-
3 Koleksi Sepatu Hermes Milik Raffi Ahmad, Sepasangnya Tembus Belasan Juta
-
Nama Raffi Ahmad Melejit Maju Pilkada Jateng, Pendidikannya Hanya Sampai SMA?
-
Raffi Ahmad Ngomel Didandani Nagita Slavina, padahal Harga Topinya Bisa Buat Beli Motor
-
Profil Raffi Ahmad, Seleb Tajir Masuk Bursa Calon Pemilihan Gubernur Jateng
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
6 Shio Paling Beruntung 12 Januari 2026, Awal Pekan Panen Hoki
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan