Suara.com - Luna Maya dan Maxime Bouttier buka-bukaan soal jalinan asmaranya saat menjadi bintang tamu di konten YouTube Denny Sumargo belum lama ini.
Luna Maya membeberkan jika antara kedua belah pihak keluarga sudah sangat nyambung. Tak ada yang mempermasalahkan terkait bibit, bebet, dan bobot.
"Gue merasa di kita ini bibit bebet bobot itu nyambung banget, masuk. Orang tuanya dia kan campuran, aku campuran. Bapaknya dia itu very open minded," ujar Luna.
Bintang film Suzzanna: Santet Ilmu Pelebur Nyawa ini juga mengungkapkan bila orang tuanya dan sang kekasih tak ada yang meributkan persoalan latar belakang.
"Jadi enggak ada tuh mikirin kayak dia siapa keluarganya, dia kenapa latar belakangnya, enggak, yang dilihat ya manusianya, ini baik enggak manusianya," imbuhnya.
Pernyataan Luna Maya ini sontak saja menyita perhatian publik. Rumor permasalahan Luna Maya yang tak mendapat restu keluarga Reino Barack pun kembali diungkit.
Diketahui, orang tua Reino Barack dulu dirumorkan tak bisa menerima Luna Maya, berbeda jauh dengan keluarga Maxime Bouttier.
Luna Maya Tak Dapat Restu Orang Tua Reino Barack
Reino Barack dan Luna Maya sempat berpacaran pada 2013. Keduanya menjalin hubungan asmara cukup lama, yaitu lima tahun sebelum akhirnya kandas pada 2018.
Baca Juga: Maxime Bouttier Sempat Menghilang saat PDKT, Luna Maya Ngaku Sedih Sampai Menangis
Reino Barack dalam sebuah wawancara pernah mengungkapkan bila sejak awal dirinya tak mendapatkan restu orang tua untuk berhubungan dengan Luna Maya
"Restu tentu dari awal nggak (ada). Tapi ada beberapa saat saya perjuangkan. Kalau enggak, saya enggak mungkin tahan sampai 5 tahun," ujar Reino.
Senada yang diungkap Reino Barack, Luna Maya pun pernah mengungkapkan bila orang tua dari pengusaha kaya raya tersebut tak memberikan restu kepadanya.
"Masalahnya kan di orang tua. Susah buat terima," terang Luna dalam sebuah wawancara.
"Gue kan banyak masalahnya. Susah untuk menerima gue. Masalahnya juga bukan di gue dan laki gue (Reino)," imbuhnya.
Luna Maya Dapat Support Orang Tua Maxime Bouttier
Berita Terkait
-
Maxime Bouttier Sempat Menghilang saat PDKT, Luna Maya Ngaku Sedih Sampai Menangis
-
Hampir Putus, Ternyata Maxime Bouttier Pernah Jauhi Luna Maya Gara-gara Tak Suka Sifatnya Begini
-
Awalnya Lucu-lucuan, Nagita Slavina Malah Berakhir Jadi Mak Comblang Luna Maya dan Maxime Bouttier
-
Baju Luna Maya Melorot, Gestur Maxime Bouttier Banjir Pujian: Sederhana Tapi Manis
-
Luna Maya Akui Dirinya Alpha Woman, Apa Sih Ciri-cirinya?
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Pinkflash Kosmetik Dari Mana? Ternyata Jual Kosmetik dengan Zat Berbahaya
-
5 Rekomendasi Serum Niacinamide untuk Mengecilkan Pori-pori, Aman bagi Pemula
-
10 Twibbon Hari Ayah: Langsung Download, Bisa Dipakai Bersama Keluarga
-
5 Cushion Lokal High Coverage Bisa Samarkan Flek Hitam, Cocok untuk Makeup Harian
-
5 Rekomendasi Bodylotion Cocok Dipakai untuk Upacara Hari Pahlawan
-
AI Buka Babak Baru Pariwisata Global: Agentic Tourism Siap Ubah Cara Dunia Bepergian
-
5 Rekomendasi Lipstik Wardah untuk Bibir Gelap: Warna Natural, Harga Mulai Rp40 Ribuan
-
Tapak Suci SMK Skill Village Islamic School Sabet Prestasi di Banten Pencak Silat Competition 2025
-
13 Ide Kostum Hari Pahlawan 2025, Dari Soekarno hingga Gundala Putra Petir
-
5 Pelembap Mengandung Vitamin C Bagi yang Ingin Hempas Flek Hitam, Bikin Wajah Cerah