Suara.com - Sejak tahun 2023, minat turis Indonesia untuk berwisata dan berlibur telah sepenuhnya pulih. Bahkan, menurut data dari situs McKinsey, pada tahun 2024, turis semakin cenderung menghabiskan liburan di destinasi dekat rumah.
Mirip dengan merancang itinerary ke berbagai destinasi yang tidak populer, otentik, dan unik, para turis kini lebih mengutamakan pengalaman liburan yang mendukung kesejahteraan mental atau untuk bleisure.
Banyak faktor yang menentukan kesuksesan liburan, baik untuk kesejahteraan mental maupun bleisure, seperti kelancaran lalu lintas, kemudahan reservasi destinasi wisata, dan momen-momen sederhana bersama keluarga dan sahabat. Momen tersebut akan sulit tercipta tanpa koper yang andal, yang menjamin kemudahan mobilitas di berbagai medan.
“Kami mengerti kompleksitas dalam perjalanan yang terdiri dari banyak faktor. Kami terus berinovasi untuk jadi mitra sempurna bagi perjalanan yang makin berkesan. Saya sungguh bersemangat dapat memperkenalkan versi upgrade dari Samsonite EVOA Z dengan beragam inovasi pada fitur-fitur pokok," kata Country Head, PT Samsonite Indonesia, Nadya Pertiwi dalam keterangannya baru-baru ini.
Ia juga memberikan beberapa tips pintar untuk turis yang menikmati liburan multi-destinasi agar lebih nyaman.
- Tingkatkan pengalaman liburan dengan merancang rencana berdasarkan tema tertentu seperti sports tourism, concert tourism, mental well-being escape, atau bleisure (business leisure).
- Di era cashless, pastikan saldo bank mencukupi dan ponsel dapat digunakan untuk transaksi cashless, untuk menikmati kuliner dan masuk ke destinasi wisata tanpa kendala.
- Disiplinlah dalam istirahat, konsumsi air dan vitamin, serta pakaian pelindung dari cuaca yang tidak bersahabat, untuk menjaga kesehatan dan kesejahteraan diri selama liburan, serta menghindari penyakit.
- Saat menggunakan transportasi umum, perhatikan jadwal dengan cermat dan pastikan membawa tas atau koper yang sesuai dengan berbagai medan, agar perjalanan tidak merepotkan dan melelahkan.
Nadya mengatakan bahwa produk terbaru yang mereka luncurkan juga menjunjung tinggi kenyamanan perjalanan prima. Dengan sistem terpaten Aero-Trac™ Whirl Suspension Wheel hingga kait gantung terintegrasi dengan posisi strategis, setiap aspek telah dirancang dengan cermat untuk hadirkan navigasi dan kenyamanan yang mudah.
Ia mengatakan bahwa produk ini memiliki roa yang secara efektif meminimalkan getaran dan kebisingan saat mendorong koper, serta memberikan stabilitas dan kemampuan manuver yang tak tertandingi untuk meluncur dengan mudah di permukaan apapun.
Berita Terkait
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
5 Pilihan Parfum Saff & Co yang Wanginya Tahan Lama, Awet Sampai 10 Jam
-
5 Pilihan Cushion Wardah untuk Kulit Sawo Matang: Wajah Makin Flawless, Flek Hitam Tersamarkan
-
7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
-
10 Link Twibbon Hari Pahlawan 2025, Gratis Langsung Pakai
-
5 Kulkas Mini untuk Menyimpan Skincare, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
5 Rekomendasi Aplikasi Kencan Terbaik, Zohran Mamdani dan Istrinya Bertemu di Hinge
-
Apa Arti For Agartha? Tulisan di 'Senjata' TKP Ledakan SMA 72 Jakarta Bikin Geger
-
Siapa yang Berhak Memberi Gelar Pahlawan Nasional? Dibahas usai Usulan Angkat Soeharto
-
3 Toner AHA BHA untuk Menghilangkan Bekas Jerawat bagi Pemilik Kulit Kombinasi
-
Petugas Upacara Hari Pahlawan Apa Saja? Ini Susunan Resminya Menurut Kemensos