Suara.com - Kabar membanggakan datang dari Azizah Salsha. Istri Pratama Arhan itu baru saja ditunjuk sebagai CEO (Chief Executive Officer) brand kecantikan di usia 21 tahun.
Informasi ini diketahui dari unggahan Instagram brand kecantikan tersebut yang dikaitkan ke akun pribadi Azizah Salsha. Brand yang dipimpin Azizah Salsha adalah Jiera.
"Berawal dari pengguna produk Jiera terutama Lip Peptint, kini malah upgrade jadi CEOnya! Meet Jiera's prettiest CEO: Azizah Salsha!" tulis pihak Jiera, dilansir pada Selasa (8/7/2024).
Penunjukkan Azizah Salsha sebagai CEO pun menuai berbagai reaksi. Banyak netizen yang ikut bangga saat putri politikus Andre Rosiade itu dipercaya menduduki posisi CEO.
"Ibu CEO-nya keren banget," kata netizen. "Masya Allah menyala CEO," sahut yang lain. "Tiba-tiba banget CEO (emoji menangis), keren banget lu Ze," timpal lainnya.
Informasi soal Azizah Salsha menjadi CEO juga membuat serba-serbi tentang dirinya banyak dicari tahu. Salah satunya perihal pendidikan Azizah Salsha. Kira-kira, Azizah Salsha lulusan apa ya sehingga bisa ditunjuk sebagai CEO?
Riwayat Pendidikan Azizah Salsha
Merangkum dari berbagai sumber, tak banyak informasi tentang SD dan SMP Azizah Salsha. Sahabat Fuji hanya diketahui pernah menempuh pendidikan menengah di SMA Al Azhar Bumi Serpong Damai Senior, Tangerang.
Azizah Salsha menyelesaikan SMA-nya sekitar bulan Mei 2021 lalu. Kala itu ia membagikan momen bahagia lulus SMA ke media sosial TikTok pribadinya.
Baca Juga: Mantan Manajer Fuji Ditahan, Sederet Seleb Centang Biru Girang karena Ikut Jadi Korban
Setelahnya, Azizah Salsha melanjutkan pendidikannya ke jenjang perguruan tinggi. Selebgram dengan lebih dari 5 juta itu memilih untuk kuliah Ilmu Hukum di Universitas Trisakti.
Melansir dari data di laman resmi PDDikti, Azizah Salsha tercatat masuk kuliah sejak tahun 2021. Tapi status kuliah pemilik nama Nurul Azizah Rosiade itu sekarang tercatat sedang tidak aktif.
Nah itu dia ulasan singkat tentang pendidikan Azizah Salsha yang kini menjadi CEO salah satu brand kecantikan. Bagaimana pendapatmu?
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Nisfu Syaban Baca Yasin 3 Kali Setelah Maghrib untuk Apa? Ini Penjelasannya
-
5 Rekomendasi Sunscreen untuk Kulit Berminyak Paling Murah di Indomaret
-
Apa Warna Lipstik untuk Bibir Tipis? Ini 5 Rekomendasi Produknya
-
5 Sunscreen Wardah untuk Cegah Kerutan dan Flek Hitam di Usia 55 Tahun ke Atas
-
7 Rekomendasi Lipstik untuk Bibir Gelap agar Terlihat Muda dan Fresh
-
5 Rekomendasi Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering dan Kusam
-
5 Serum Wardah Paling Laris untuk Hempas Flek Hitam dan Kerutan di Usia 50-an
-
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
-
Tak Sekadar Juara, Ini Cerita Inspiratif di Balik Kompetisi Robotik Siswa Indonesia
-
3 Cushion Pixy untuk Tutupi Garis Halus pada Lansia Usia 50 Tahun ke Atas