Suara.com - Jersey atlet Indonesia untuk Olimpiade Paris 2024 mendapat pujian publik. Jersey buatan Didit Hediprasetyo dianggap bagus dan simple, bahkan dipuji berbagai influencer.
Soal jersey buatan Didit, Prabowo Subianto sebagai ayah juga turut berkomentar.
"Saya kira bagus sekali, selamat menurut saya bagus," ujar Prabowo seperti dikutip dari akun TikTok @tumgrd.
"Mungkin tidak objektif saya tapi obejektif juga sih bagus," imbuhnya.
Didit sendiri disebut mendesain jersey dengan modal sendiri tanpa dipungut biaya. Hal ini sontak membuat banyak warganet yang dibuat salut oleh putra semata wayang Prabowo Subianto itu.
"Bukan sekadar desain tapi smua biaya jg dtanggung alias gratis," komentar warganet.
"Apa emang bagus kok, simple, gak norak, sensenya tuh old money," tulis warganet di kolom komentar.
"Mas Didit keren..selalu mendampingi bapak kemana-mana dan berkarya utk Jersey team sepak bola Indonesia," timpal lainnya.
Soal desain, Didit memang tak perlu diragukan lagi. Didit tercatat pernah belajar mengenai mode di École Parsons à Paris.
Baca Juga: Respons Pernyataan Jokowi, Prabowo Tak Ingin Ada Kebocoran: BPK Harus Lebih Ketat Mengawasi
École Parsons à Paris ini sebenarnya masih berada dalam naungan yang sama dengan Parsons School of Design di New York. Selain belajar fesyen, Didit juga mengambil kursus fotografi dan melukis.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
5 Sunscreen untuk Wanita 35 Tahun ke Atas, Ampuh Hempas Flek Hitam
-
3 Zodiak Ini Bakal Masuk Era Baru yang Penuh Kekuatan Mulai 28 Januari 2026
-
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
-
Puasa Syaban Berapa Hari? Ini Panduannya Berdasarkan Sunnah dan Amalan Rasulullah
-
Puasa Tahun ini Tanggal Berapa? Ini Jadwal Penetapan Bulan Ramadan 2026
-
Lirik dan Link Resmi Download Lagu 'Rukun Sama Teman', Wajib Dinyanyikan saat Upacara
-
5 Rekomendasi Lip Liner untuk Samarkan Bibir Gelap Usia 40 tahun
-
Doa Bulan Syaban, Arab Latin dan Artinya Agar Dapat Ampunan dan Hati Bahagia Saat Ramadan
-
5 Lipstik Satin untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Ampuh Samarkan Garis Halus
-
5 Moisturizer Gel yang Tidak Cocok Buat Kulit Kering