Sosok Nikita Mirzani juga sempat bekerja sama dengan Marshel Widianto.
Adapun pengalaman Nikita bekerja dengan Marshel bukanlah pengalaman yang baik.
Marshel juga disebut-sebut sebagai seorang penjilat dan kerap bermanis muka ke para orang-orang besar.
"Dia selalu mendekati orang kaya atau orang berpengaruh di Jakarta untuk kebutuhannya sendiri alias penjilat," kata Nikita Mirzani.
Raffi Ahmad malah bela Marshel Widianto
Kendati tak sedikit artis yang menjelek-jelekan Marshel, Raffi Ahmad malah memberi pembelaan.
Raffi juga tak takut memberikan dukungan kepada Marshel yang hendak mencalonkan diri.
Berbeda dengan penilaian para artis lainnya, Raffi menilai Marshel sebagai sosok yang jujur dan pendiam.
Raffi juga melihat potensi Marshel yang mau belajar.
"Marshel juga jujur, pendiam, dan mau belajar," kata Raffi di Jakarta Selatan, Senin (8/7/2024).
Kontributor : Armand Ilham
Berita Terkait
-
Marshel Widianto Lulusan Apa? Kemampuannya Berpolitik Diragukan
-
Bibit Bebet Bobot Marshel Widianto: Koar-koar Antikorupsi, Dinilai Layak Maju Pilkada Tangsel karena Pendiam
-
Marshel Akui Kesalahan Masa Lalu Usai Disebut Nikita Mirzani Tak Layak Jadi Cawawalkot: Terima Kasih Kak Nikmir!
-
Janji Manis Marshel Widianto Tak Bakal Korupsi APBD Jika Menang Pilwalkot Tangsel, Kini Jadi Gunjingan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
-
Pengusaha Sebut Ketidakpastian Penetapan UMP Bikin Investor Asing Kabur
Terkini
-
Indomaret Jual Bedak Apa Saja? Ini 5 Rekomendasi yang Murah dan Bagus
-
6 Sepatu Adidas Diskon 60 Persen di Sports Station, Ada Adidas Stan Smith
-
5 Sepatu Lokal Multifungsi, Nyaman Dipakai Lari dan Berbagai Aktivitas Mulai Rp200 Ribuan
-
7 Sunscreen Vitamin C untuk Samarkan Noda Hitam, Bikin Kulit Cerah Maksimal
-
Kisah Perempuan Tambakrejo Bangun Ketangguhan Pesisir Lewat Olahan Mangrove
-
Pesona Bira Besar: Liburan Penuh Petualangan di Kepulauan Seribu
-
Perjalanan Inspiratif Samuel Christ: Bikin Finansial Jadi Mudah Dipahami Anak Muda
-
7 Rekomendasi Sunscreen yang Mengandung Cica, Bisa Meredakan Jerawat
-
Generasi Muda Makin Rentan Narkoba, Pemerintah Punya Strategi Apa Untuk Lindungi?
-
Siapa Peneliti Indonesia yang Temukan Rafflesia Hasseltii? Geger Namanya Tak Disebut Oxford