Suara.com - Pemerintah menetapkan 16 Januari 2026 sebagai hari libur nasional dalam rangka memperingati Isra Miraj Nabi Muhammad SAW.
Momentum ini menjadi waktu yang tepat bagi umat Islam untuk tidak hanya beristirahat dari aktivitas harian, tetapi juga memperbanyak ibadah dan refleksi diri.
Isra Miraj merupakan peristiwa agung yang sarat makna spiritual, terutama karena di dalamnya terdapat perintah salat lima waktu yang menjadi tiang agama.
Di tengah kesibukan dan tantangan kehidupan modern, libur Isra Miraj bisa dimanfaatkan untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT melalui berbagai amalan sunah.
Berikut ini lima amalan Isra Miraj yang bisa dilakukan untuk mengisi libur 16 Januari 2026 dengan penuh keberkahan.
1. Perbanyak Istighfar
Istighfar merupakan amalan ringan di lisan namun memiliki keutamaan yang sangat besar. Memohon ampunan kepada Allah SWT menjadi langkah awal untuk membersihkan hati dan jiwa dari dosa-dosa yang disengaja maupun tidak disengaja.
Pada momen Isra Miraj, memperbanyak istighfar dapat menjadi sarana introspeksi diri atas perbuatan yang telah dilakukan.
Rasulullah SAW sendiri mencontohkan untuk beristighfar lebih dari 70 kali dalam sehari. Umat Islam dapat membaca istighfar kapan saja, baik setelah salat, di sela aktivitas, maupun sebelum tidur.
Baca Juga: Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Cek Ketentuan Resmi Menurut SKB 3 Menteri
Dengan istighfar, hati menjadi lebih tenang dan lapang dalam menerima kebaikan. Salah satu bacaan Istighfar yang sangat dianjurkan adalah sebagai berikut.
"Allahumma anta rabbi la ilaha illa anta khalaqtani wa ana abduka wa ana ala ahdika wa wadika mastathatu. Audzu bika min syarri ma shanatu. Abu u laka bini matika alayya wa abuu u bidzanbi faghfirlii fa innahu la yaghfirudz-dzunuba illa anta."
Artinya:
"Ya Allah, Engkaulah Tuhanku. Tidak ada Tuhan selain Engkau. Engkau sudah menciptakanku, dann aku adalah hamba-Mu. Aku akan berusaha selalu taat kepada-Mu, sekuat tenagaku Yaa Allah. Aku berlindung kepada-Mu, dari keburukan yang kuperbuat. Kuakui segala nikmat yang Engkau berikan padaku, dan kuakui pula keburukan-keburukan dan dosa-dosaku. Maka ampunilah aku ya Allah. Sesungguhnya tidak ada yang bisa mengampuni dosa kecuali Engkau."
2. Puasa
Puasa sunnah menjadi salah satu amalan yang dianjurkan untuk dilakukan pada hari-hari istimewa, termasuk saat memperingati Isra Miraj.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
-
Bukan Buka Luka Lama, Psikolog Ungkap Pentingnya Aurelie Moeremans Tulis Pengalaman Traumatiknya
-
Viral Kisah Pilu Aurelie Moeremans, Ini Ciri Pelaku Child Grooming yang Perlu Diwaspadai
-
5 Sepatu Lari Terpopuler di Strava 2025: Desain Menarik, Ada Merek Lokal Murah
-
5 Rekomendasi Krim yang Efektif Samarkan Selulit, Kulit Auto Kencang dan Awet Muda
-
Mencicipi Donat Artisan yang Unik dan Autentik, Cita Rasa Bali di Setiap Gigitan
-
5 Pilihan Moisturizer Anti Aging Terbaik di Indomaret, Mulai Rp20 Ribuan
-
Dari Fun Run hingga Photo Spot, Minions Run Hadirkan Pengalaman Lari Seru di Jakarta
-
4 Krim Pagi untuk Bantu Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun, Harga Murah Mulai Rp20 Ribuan
-
Berapa Harga Buku Broken Strings Versi Cetak? Segera Rilis usai Ebook-nya Viral