Suara.com - Keluarga Andre Taulany dan Rien Wartia Trigina atau yang akrab disapa Erin Taulany terus mencuri perhatian publik.
Andre dikabarkan telah menggugat cerai Erin sejak 4 April 2024 lalu di Pengadilan Agama Tigaraksa, Tangerang, Banten.
Kabar gugatan cerai itu membuat keluarga mereka menjadi sorotan, tak terkecuali dengan gaya hidup ibu Erin Taulany.
Berdasarkan informasi dari Pengadilan Agama Tigaraksa, Rien Wartia Trigina merupakan putri dari pasangan Yulius Anthony dan Susy Anthony.
“Nama Andreas Taulany bin RNI Haumahu itu memang benar ajukan permohonan cerai talak terhadap istrinya Rien Wartia Trigina binti Yulius Antony di PA Tigaraksa tanggal 4 April 2024,” begitu bunyi informasinya yang diungkap Humas PA Tigaraksa, Ummi Azma.
Susy Anthony diduga lahir pada tahun 1963 menurut nama pengguna Instagram pribadinya, yakni susyanthony1963.
Mertua Andre Taulany ini memiliki dua anak perempuan, yaitu Erin dan Tasya. Erin lahir pada 2 September 1985 dan masih berusia 20 tahun saat menikah dengan sang komedian.
Gaya mewah Susy Anthony juga ikut menjadi sorotan di tengah kabar perceraian anak dan menantunya.
Susy beberapa kali terlihat ikut dalam perjalanan liburan Erin ke berbagai negara. Dalam unggahan Erin, Susy tampak ikut berlibur ke Amerika Serikat.
Baca Juga: Punya Barang-barang Mewah, Berapa Uang Jajan Anak Andre dan Erin Taulany dalam Sehari?
Gayanya pun tidak kalah mewah dari sang anak yang mengenakan busana hingga tas branded saat berlibur.
Jauh sebelum gugatan cerai Andre terhadap istrinya, komedian Bedu pernah mengungkap sifat ibu mertua Andre Taulany ini.
Saat itu, Bedu tengah diwawancara Sule yang tayang di kanal YouTube Sule Productions pada 13 Februari 2021 lalu.
Menurut Bedu, ibu mertua Andre merupakan sosok yang baik. Bedu mengaku sering diajak jalan-jalan karena saat itu ia tengah dekat dengan adik Erin, Tasya.
"Saya itu hampir jadi adik iparnya Andre. Bukan adik Andre, adik istrinya Andre. Tasya. Saya waktu masih single sempat dekat sama adiknya Erin. Mamanya Erin juga (baik), 'Ayo Du. Main, Du'," ungkap Bedu.
Berita Terkait
-
Punya Barang-barang Mewah, Berapa Uang Jajan Anak Andre dan Erin Taulany dalam Sehari?
-
Erin Taulany Diceraikan Ulah Gaya Hidup Hedon? Ini Penjelasan Andre Taulany
-
Genjreng Gitar Cantik di Panggung: Alat Musik Andre Taulany Lebih Mahal dari Yamaha Nmax Turbo?
-
Video Dielus-elus Andre Taulany Viral Lagi, Ayu Ting Ting Buka Suara: Gue Selalu Salah
-
Dari Vokalis Stinky ke Panggung OVJ, Ini Perjalanan Tak Terduga Andre Taulany Jadi Komedian Ternama
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
Terkini
-
Digital Jadi Senjata Utama, Mengubah Cara Anak Muda Memilih Rumah
-
5 Cara Bikin Usaha Kuliner Makin Moncer: Branding Sampai Pengiriman Super Cepat
-
5 Lipstik Transferproof Wardah untuk Berbagai Acara, Tahan Lama Meski Dipakai Seharian
-
Apa yang Harus Dilakukan Bila Terjadi Gempa? Ini Panduan Lengkap agar Tetap Aman
-
5 Sifat Red Flag Zodiak Gemini, Pantes Alyssa Daguise Bersyukur Anaknya Kelak Bukan Gemini!
-
Promo Indomaret 27 November - 10 Desember 2025, Cek Daftar Diskonnya di Sini!
-
5 Pensil Alis Anti Luntur, Ada yang Wudhu Friendly untuk Muslimah
-
Biaya Hidup Melonjak, Mengapa Bantuan Living Cost Penting bagi Mahasiswa di Yogyakarta?
-
Kejutan Kuliner: Siapa yang Menguasai Daftar Restoran Terbaik 2025?
-
5 Body Lotion Saset yang Mencerahkan, Praktis Dibawa Kerja dan Traveling