Suara.com - Sosok Andre Taulany belum lama ini ramai dijodoh-jodohkan dengan Amanda Rigby. Hal itu muncul usai kabar perceraian Andre Taulany dengan Rien Wartia Trigina alias Erin Taulany tersiar.
Keduanya ramai dijodohkan berawal dari beredarnya momen Andre kedapatan tengah merekam Amanda saat syuting sebuah sitkom yang sama-sama mereka bintangi. Terlihat saat itu Amanda tengah berakting di salah satu adegan.
Kendati demikian, belum diketahui dengan jelas seperti apa kedekatan antara Andre dan Amanda.
Amanda sendiri merupakan kelahiran 6 Januari 1992, sehingga kini usianya masih 32 tahun. Amanda juga memiliki darah campuran Inggris dari sang ayah dan Indonesia dari ibunya yang berasal dari Yogyakarta.
Saat hadir di kanal YouTube Wendi Cagur beberapa bulan lalu, Amanda membeberkan perihal kriteria pria idamannya, pasalnya hingga kini Amanda diketahui masih melajang.
Rupanya aktris cantik ini lebih menyukai pria dengan pembawaan yang kalem dan memiliki sifat sabar serta humoris.
"Aku suka laki-laki yang kalem kalem dalam artian tuh dia tenang dan sabar orangnya. Aku suka yang humoris juga," kata Amanda, dikutip Sabtu (7/9).
Selain soal sifat, Amanda juga menyoroti perihal komunikasi. Ia menekankan suka pria yang bisa berkomunikasi dengan baik.
"Bisa komunikasi dengan baik aku suka ngobrol," sambungnya.
Baca Juga: Karier Amanda Rigby yang Ramai Dijodohkan dengan Andre Taulany, Sering Syuting Bersama
Tak berhenti sampai di situ saja, ada satu poin lagi yang bisa menjadi nilai tambah bagi seorang pria di mata Amanda. Baginya sifat rendah hati itu bakal melengkapi jika pria tersebut adalah sosok yang hebat.
"Aku tuh suka banget laki-laki yang rendah hati, itu buat aku kaya plus poin banget. Buat aku walaupun dia hebat tapi kalo dia humble tuh buat aku plus poin," jelasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
5 Sunscreen Jepang Terbaik untuk Menyamarkan Noda Hitam, Mulai Rp30 Ribuan
-
Kontroversi Emoji Tangan Mencubit bagi Pria Korea Selatan, Gestur Kecil yang Bisa Picu Amarah
-
3 Shio Paling Beruntung di Pekan Terakhir 27-31 Oktober 2025, Kamu Termasuk?
-
5 Rekomendasi Sunscreen yang Tidak Bikin Mata Perih, Aman Dipakai untuk Nge-gym dan Lari
-
5 Pasta Gigi Terbaik untuk Memutihkan Gigi, Hasil Cepat dalam 3 Hari
-
Apa Itu Co-Parents? Istilah yang Disebut Raisa dan Hamish Daud saat Konfirmasi Perceraian
-
7 Rekomendasi Sheet Mask untuk Traveling, Praktis Dipakai saat Perjalanan
-
Apakah Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2025 Libur? Ini Keputusannya Berdasarkan SKB 3 Menteri
-
Apakah Musim Hujan Tetap Butuh Sunscreen? Ini 7 Rekomendasi Produknya yang Tidak Lengket Terkena Air
-
30 Link Twibbon Hari Sumpah Pemuda 2025 Gratis dan Cara Memasangnya