Suara.com - Hidup Sheila Marcia Joseph belakangan dibanding-bandingkan dengan selebriti lain yang masih eksis hingga kini.
Salah seorang netizen bahkan membandingkannya dengan Nia Ramadhani yang dinilai mirip dengan Sheila Marcia namun beda nasib.
"Kembar Nia Ramadhani beda nasib," tulis seorang netizen.
Komentar itu kemudian ditanggapi serius oleh mantan kekasih Anji tersebut. Sheila tak ingin hidupnya dibanding-bandingkan, apalagi terkait nasib yang memang sudah digariskan Tuhan.
"Kenapa nasib saya Mba? Saya bahagia dan terberkati sekali. Saya punya suami, anak-aak dan orang tua yang saya cintai dan mencintai saya. Nasib saya kenapa?" balas Sheila Marcia terhadap netizen tersebut.
Ibu lima anak ini lantas menjelaskan soal nilai-nilai hidupnya yang tak perlu dibandingkan dengan orang lain. Menurutnya, kehidupan yang ia jalani selama ini, termasuk berbaga cobaannya, adalah yang terbaik baginya.
"Kalaupun dilahirkan kembali, saya tetap ingin menjadi saya dan nasib yang sama, karena apapun yang saya lalui dalam hidup dari dulu sampai detik ini, di dalam kelemahan saya, di situlah kasih Kristus dinyatakan dalam hidup saya dan keluarga," tulis Sheila Marcia.
Kendati begitu, Sheila mengakui beberapa kekurangan yang ia miliki. Namun ia tetap berpendirian teguh dengan keyakinan dan pertolongan Tuhan. Ia juga tidak ingin memiliki nasib orang lain meski itu lebih sukses darinya.
"Saya nggak hebat, nggak sempurna, tapi saya punya Tuhan yang hebat dan sempurna, live by His grace each day. Tuhan mencintai saya dan keluarga saya dengan kasih, ketegasan dan pelajaran-pelajarannya. Jadi saya tidak mengingini nasib orang lain," imbuhnya.
Baca Juga: 14 Tahun Menikah, Nia Ramadhani Baru Sekali Ikut Upacara Bareng Keluarga Bakrie
Berita Terkait
-
Sambut Pendeta di Rumah Nenek yang Sakit, Nia Ramadhani: Di Agama Manapun ...
-
Nia Ramadhani dan Putrinya Kompak Pakai Bikini, Dibandingkan dengan Rachel Vennya
-
Perdana Ikut Upacara Bendera Keluarga Bakrie, Nia Ramadhani Tenteng Tas Seharga Rp27 Jutaan
-
14 Tahun Menikah, Nia Ramadhani Baru Sekali Ikut Upacara Bareng Keluarga Bakrie
-
Kini Sukses dan Terkenal, Ini 8 Artis Indonesia yang Dibesarkan Single Mother
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Ramalan Zodiak Paling Beruntung Hari Ini 3 Januari 2026, Cek Apakah Kamu Termasuk!
-
Parfum Evangeline Tahan Berapa Jam? Ini 7 Varian yang Wanginya Paling Awet
-
5 Sepatu Trekking Lokal Vibes Salomon Ori, Produk Dalam Negeri Kualitas Jempolan
-
Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
-
7 Sampo Selsun untuk Atasi Ketombe dan Rambut Rontok, Mana yang Paling Efektif?
-
6 Shio Paling Banyak Cuan Pada 3 Januari 2026
-
5 Rekomendasi Body Spray untuk Atasi Jerawat Punggung, Mulai dari Rp 70 Ribuan
-
5 Sunscreen untuk Pria yang Nggak Bikin Wajah Abu-Abu, Nyaman Dipakai Harian
-
7 Vitamin Penambah Nafsu Makan untuk Dewasa Paling Ampuh, Harga Mulai Rp9 Ribuan
-
5 Sepatu Nike Ori Diskon hingga 75 Persen di JD Sports, Harga Promo Jadi Rp300 Ribuan