Suara.com - Kehidupan pernikahan Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid tak pernah lepas dari sorotan. Keduanya makin terlihat mesra usai menikah.
Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid kekinian bahkan saling berbalas memberikan hadiah untuk merayakan monthversary pernikahan mereka.
Momen pasutri yang menikah pada 26 Juli 2024 itu berbalas hadiah dapat dilihat melalui beberapa vlog YouTube Thariq Halilintar.
Thariq Halilintar terlebih dahulu memberikan Aaliyah Massaid tas dari brand ternama Miu Miu yang harganya ditaksir mencapai puluhan juta rupiah.
Tas tersebut bernama Miu Miu Leather Top Handle Bag with Gold-Tone Hardcare & Embossed Lettering Logo on The Box yang harganya Rp47 jutaan.
Membalas kebaikan suami, Aaliyah Massaid menghadiahkan jersey edisi terbaru dari tim sepak bola Barcelona yang diidolakan Thariq Halilintar.
Aaliyah Massaid menceritakan apabila Thariq Halilintar sangat mengidam-idamkan jersey edisi terbaru dari Barcelona.
Momen Aaliyah Massaid memberikan hadiah spesial untuk merayakan monthversary pernikahan mereka ini kemudian viral di media sosial TikTok.
Dilansir dari akun TikTok @/aalthorworld, tampak sejumlah komentar yang ditulis warganet terhadap Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar.
"Kemarin suami beliin tas. Sekarang gantian istri beliin kaus bola buat suami. Benar-benar pasangan setara," ujar warganet.
"Definisi cinta yang setara enggak cuma maunya dikasih tapi juga ngasih. Bahagia banget lihat kalian," timpal warganet.
"MasyaAllah couple halalku. Benar-benar cinta setara," imbuh warganet.
"Luar biasa banget tahu punya pasangan yang saling paham sedetail itu. Berarti hubungan yang dijalani sama-sama diperhatikan dan dinikmati kedua belah pihak," tambah warganet.
Berita Terkait
-
Dua Bulan Nikahi Aaliyah Massaid, Perubahan Penampilan Thariq Halilintar Jadi Omongan: Kok Sekarang...
-
Melongok Skandal Gatot Brajamusti yang Disebut 'P Diddy Indonesia': Ibu Aaliyah Massaid Jadi Korban
-
Gestur Aaliyah Massaid Unboxing Kado dari Suami Dibandingkan dengan Aurel Hermansyah: Kok Beda...
-
Deretan Tas Branded Aaliyah Massaid dari Thariq Halilintar: Definisi Diratukan Suami?
-
Punya Suami Tajir, Koleksi Tas Mewah Aaliyah Massaid Nambah Lagi: Berapa Harganya?
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- Biodata dan Pendidikan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Mengapa Fun Run Kini Jadi Senjata Ampuh Tanamkan Empati pada Generasi Muda?
-
7 Tips agar Cepat Tidur di Malam Hari, Terbukti Efektif
-
Ini 4 Zodiak Paling Beruntung Besok 16 November 2025, Berkah Datang Bertubi-tubi
-
Souvenir Nikahan Boiyen Diungkap Tamu, Isinya Cuma Satu dan Cantik Banget
-
Rahasia Kulit Kenyal dan Bercahaya: Perawatan Sehari-hari yang Harus Dicoba
-
Cek Ramalan Shio 16 November 2025, Siapa yang Paling Beruntung Besok?
-
Pekerjaan Prestisius Rully Anggi Akbar, Suami Boiyen Beri Maskawin Bernominal Cantik
-
Contoh Soal TKA Bahasa Indonesia SMA, Lengkap dengan Jawaban
-
Kulit Kering di Usia 50-an? Coba 5 Bedak dengan Formula Melembapkan Ini
-
7 Rekomendasi Lulur di Indomaret untuk Angkat Daki dan Mencerahkan, Murah Meriah Dekat dari Rumah