Suara.com - Semenjak dipersunting Gibran Rakabuming Raka, Selvi Anada tak pernah lepas dari sorotan. Bukan hanya soal kepribadian, tapi juga penampilannya.
Seperti dilansir dari unggahan akun TikTok @/pesona.mas.jawa5, netizen ramai memperbincangkan penampilan istri Gibran tersebut saat bersama anaknya.
"Bu wapres lagi bersama anaknya nih. Mbak Selvi dan anak Jan Ethes," keterangan yang ditulis pengunggah video, dikutip Jumat (4/10/2024).
Dalam video tersebut, menantu pertama Presiden Joko Widodo alias Jokowi itu terlihat sedang bersama anak sulungnya, Jan Ethes Srinarendra.
Selvi Ananda tampak mengenakan atasan tanpa lengan atau sleeveless berwarna putih dengan aksen manik di bawah kerah yang dipadukan dengan celana jin panjang.
Ia juga terlihat mengenakan perhiasan gelang emas dan shoulder bag. Rambut panjang pirang Selvi Ananda pun tampak hanya digerai lurus.
Penampilan Selvi Ananda ini kemudian menuai beragam komentar. Tak sedikit yang memuji penampilan hingga kecantikan dari menantu Iriana Jokowi tersebut.
"Begitu sederhana," puji netizen.
"Penampilan sederhana pun tetap cantik Bu Selvi. Keren," imbuh netizen.
Baca Juga: Terakhir Terlihat Nonton Bruno Mars, Poster Orang Hilang Bergambar Gibran Ramai di Medsos
Namun, penampilan Selvi Ananda ini juga tak luput dari komentar negatif netizen. Ada yang menyayangkan lantaran Selvi Ananda tak berhijab.
"Auratnya diumbar. Sayang banget enggak pakai hijab," ujar netizen.
"Kerudungnya dipakai Mbak, malu sama aurat," komentar netizen lain.
Berita Terkait
-
Terakhir Terlihat Nonton Bruno Mars, Poster Orang Hilang Bergambar Gibran Ramai di Medsos
-
Selvi Ananda Kerja Apa? Pantas Istri Gibran Kini Santai Wara-wiri Pakai Kaos Belasan Juta Rupiah
-
Selvi Ananda Dulu Kerja Apa sebelum Menikah? Hidupnya Serba Mewah usai Jadi Menantu Presiden
-
Tingkah Laku Gibran Saat Blusukan Ditemani Selvi Ananda Disorot Netizen: Tampang Kalem, Nggak Tahunya...
-
Adu Mahal Jam Tangan Erina Gudono Vs Selvi Ananda, Mantu Jokowi yang Suka Kemewahan
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Terpopuler: Warna Lipstik yang Cocok Buat 50 Tahun ke Atas hingga Sampo Penghitam Uban Paling Ampuh
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Lokal: Aman Dipakai Naik Gunung, Keren buat Nongkrong di Cafe
-
Saham Tidur dan Cerita di Baliknya: Pelajaran Investasi untuk Anak Muda
-
Bordir dan Upaya Daur Ulang Pakaian di Tengah Tren Fesyen Berkelanjutan
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Jadi Tren Lebaran 2026, Baju Teal Blue dan Ash Blue Cocok dengan Warna Apa?
-
5 Rekomendasi Baju Lebaran 2026 Couple, Apa Warna Terbaik?
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
7 Minyak Kemiri untuk Rambut Kering dan Kusut, Ampuh Hempaskan Ketombe
-
Ramalan Shio Paling Hoki Besok 10 Januari 2026, Cek Keberutunganmu di Akhir Pekan!