Suara.com - Olla Ramlan beberapa waktu lalu mengultimatum Vadel Badjideh yang sempat menyinggung nama sang anak, Sean Alexander saat konferensi pers.
Ia meminta supaya kekasih Laura Meizani Nasseru Arsy itu tak membawa-bawa nama putranya. Ia pun mengaku tak segan melabrak Vadel Badjideh.
"Lu jangan bawa-bawa anak gua ya! @vadelbadjideh. Dia juga punya followers," tulis Olla Ramlan di Instagram Story-nya belum lama ini, dikutip Sabtu (5/10/2024).
Olla Ramlan tak suka anaknya disinggung Vadel Badjideh. Pasalnya, sang putra kini sedang fokus kuliah, bukan followers seperti yang dibicarakan Vadel.
"Sean dia enggak peduli soal Instagram, dia enggak peduli. Sekarang fokusnya apa, dia fokusnya kuliah," ujar Olla di acara televisi Pagi-Pagi Ambyar.
"Aku minta IPK-nya di atas 3. Pokoknya aku fokusin itu, terus tiba-tiba ada orang yang nyentil, ya aku enggak suka," sambungnya.
Mantan istri Aufar Hutapea itu mengaku tak masalah jika dirinya yang disenggol. Namun, beda urusannya bila anak-anaknya yang disinggung orang lain.
"Kalau orang mau nge-bully aku atau apapun itu dengan apa yang aku kerjakan, aku masih bisa, tapi kalau udah urusan anak-anak, wah enggak bisa," terang Olla Ramlan.
"Aku kerja keras buat anak-anakku, walaupun mereka punya bapaknya, terus tiba-tiba anak gue disentuh, aku enggak bisa. Gimana pun aku seorang ibu gitu," lanjutnya.
Baca Juga: Berapa Harga Produk Skincare Dokter Oky Pratama? Vadel Badjideh Diberi Sepaket agar Tak Insecure
Berita Terkait
-
Berapa Harga Produk Skincare Dokter Oky Pratama? Vadel Badjideh Diberi Sepaket agar Tak Insecure
-
Ajak Nikita Mirzani Dance Bareng, Vadel Badjideh Jadi Olokan Warganet: Agak Laen
-
Adu Pendidikan Denny Sumargo Vs Razman Nasution, Pengacara Vadel Minta Penyidik Panggil Densu
-
Heboh Hasil USG Lolly Tersebar, Dokter Oky Pratama: Harus Seizin Nikita Mirzani!
-
Laura Meizani Sudah Minta Maaf ke Nikita Mirzani, Netizen Doakan Begini
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
Terkini
-
6 Sunscreen Lokal Kualitas Global, Ampuh Usir Flek Hitam dan Garis Penuaan
-
Sejarah Sandal Swallow Alas Kaki Ikonik Indonesia, Pabrik di Medan Terbakar
-
Boiyen Baru Nikah 2 Bulan Sudah Gugat Cerai, Memangnya Boleh? Simak Aturan Hukumnya!
-
5 Cushion yang Bisa Menyamarkan Pori-Pori agar Makeup Lebih Flawless
-
Bibir Tipis Cocok Pakai Lipstik Warna Apa? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Plumpy
-
3 Sunscreen Korea untuk Mencerahkan Kulit Berminyak di Usia 40 Tahun ke Atas, Hasil Matte
-
Apakah Boleh Puasa Syaban Tanpa Niat di Malam Hari?
-
5 Lipstik Wardah yang Tahan Lama, Nyaman Dipakai Seharian
-
5 Lip Balm untuk Melembapkan Bibir Kering, Cocok Dipakai saat Puasa
-
3 Rekomendasi Sunscreen Korea untuk Kulit Kering dan Sensitif Usia 40 Tahun ke Atas