Suara.com - Sejarah Budi Utomo turut menjadi sorotan seiring Hari Sumpah Pemuda yang sebentar lagi akan tiba. Dalam konteks pendeklarasian Sumpah Pemuda pada 28 Oktober 1928, Budi Utomo ini memiliki peran penting.
Sebelumnya perlu diketahui, Budi Utomo ini merupakan sebuah organisasi yang didirikan oleh para pelajar dan tokoh pemuda Indonesia guna meningkatkan pendidikan, kesadaran sosial dan memerjuangkan kesejahteraan rakyat Indonesia.
Nahuntuk lebih jelasnya, simak berikut ini ulasan sejarah Budi Utomo lengkap dengan awal beridirnya organisasi tersebut serta perannya dalam sumpah pemuda dan daftar tokoh-tokoh yang membentuk organisasi Budi Utomo.
Sejarah Budi Utomo
Organisasi Budi Utomo beridiri pada 20 Mei 1928 di Jakarta. Budi Utomo ini dibentuk oleh sekelompok pelajar dan tokoh pemuda Indonesia dengan tujuan meningkatkan pendidikan, kesadaran sosial, dan memperjuangkan kesejahteraan rakyat.
Awalnya organisasi ini dibentuk dengan fokus di bidang pendidikan dan budaya. Namun dalam perjalananya, Budi Utomo ini pun turut membantu dalam membangkitkan semangat nasionalisme serta mempersatukan beragam kelompok etnis yang ada di Indonesia.
Bahkan, Budi Utomo ini pun memiliki peran penting dalam pendeklarasian Sumpah Pemuda pada 28 Oktober 1928. Adapun beberapa peran Budi Utomo dalam proses pendeklarasian Sumpah Pemuda yakni sebagai berikut::
1. Membangkitkan Kesadaran Nasional
Budi Utomo membantu dalam menciptakan kesadaran tentang betapa pentingnya identitas bangsa serta memperkenalkan nasionalisme pada rakyat Indonesia, khususnya pada generasi muda.
Baca Juga: Peringati Hari Sumpah Pemuda, Warga Kemirahan Kota Malang Adakan Bazar
2. Pendidikan dan Pengorganisasian
Budi Utomo ini organisasi yang memilik fokus di bidang pendidikan sekaligus pengembangan organisasi, ini jadi fondasi bagi para pemuda untuk bersatu mencapai tujuan bersama.
3. Inspirasi untuk Organisasi Lain
Budi Utomo menjadi contoh untuk organisasi-organisasi lainnya yang mulai bermunculan jelang Sumpah Pemuda, yang mana organisasi-organisasi ini turut berkontribusi dalam proses pendeklarasian Sumpah Pemuda.
4. Promosi Persatuan & Kesatuan
Dengan mengutamakan pentingnya persatuan antar suku dan budaya yang beragam, Budi Utomo mendorong nilai-nilai yang terkandung dalam Sumpah Pemuda, yakni satu tanah air, satu bangsa, dan satu bahasa.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Desa Snack: Saat Cerita Desa Menjadi Kekuatan Komunitas Online
-
Kapan Batas Akhir Bayar Utang Puasa Ramadan 2025, Simak Jadwalnya untuk Umat Muslim!
-
5 Salep Apotek untuk Pudarkan Keloid, Cocok untuk Bekas Luka Pascaoperasi
-
3 Lipstik Viva Mulai Rp18 Ribuan untuk Wanita Usia 40-an, Bikin Wajah Tampak Awet Muda
-
3 Rekomendasi Susu Khusus untuk Pasien Kanker, Harga di Bawah Rp100 Ribu
-
4 Sabun Cuci Muka untuk Membantu Mengencangkan Kulit Usia 40 Tahun ke Atas
-
Mengenal Susu Peptibren untuk Pasien Stroke, Lengkap dengan Cara Penyajian yang Benar
-
7 Rekomendasi Sampo Non SLS di Alfamart agar Rambut Halus Berkilau
-
Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
-
4 Sepatu Lari Hoka Selain Clifton yang Nyaman dan Responsif untuk Berbagai Kebutuhan