Suara.com - Setelah resmi menikah, keakraban Haldy Sabri dengan anak-anak Irish Bella menyita atensi. Haldy terlihat makin lengket dengan Air Rumi.
Hal itu tampak ketika Irish Bella dan suami menggelar acara tasyakuran rumah baru pada Sabtu (2/11/2024). Beredar video yang memperlihatkan momen manis Haldy Sabri dan putra sambungnya.
Akun TikTok @audiaamozaa2609 membagikan video Haldy Sabri dan Irish Bella hendak foto bersama anak-anak yang datang ke rumah mereka. Pengantin baru yang memakai busana warna broken white itu berdiri di baris belakang.
Irish Bella terlihat mendekap dan menggendong sang putri, Amala Puti Sabai Akbar. Sedangkan Haldy Sabri membopong Air Rumi.
Air Rumi pun nampak nyaman berada di dekat ayah sambungnya seperti sudah lama saling mengenal. Bahkan, bocah itu mendekatkan kepalanya ke Haldy yang dipanggilnya dengan sebutan 'Padi'.
Momen itu sontak mengundang perhatian dari kalangan warganet. Bahkan ada yang menyinggung nama mantan suami Irish Bella, Ammar Zoni.
Menurut sebagian warganet, Ammar Zoni juga kecipratan keberuntungan karena Irish Bella menikah dengan Hadly Sabri yang sayang dengan anak-anak mereka.
"Ammar beruntung, ada yang jagain irish dan anak-anaknya dengan tulus," kata warganet.
"Betul banget, pasti Kak Ammar juga bahagia karena suami Kak Irish begitu sayang sama anak-anaknya," sahut yang lain.
Baca Juga: Momen Manis Irish Bella Rayakan Ultah Anak Sambung, Netizen Haru Kenang Hal Ini: Sudah Rencana Allah
"Betul mana yang jaganya sayang sekali, semoga langgeng Irish sama Bang Haldy," tulis warganet.
Irish Bella memutuskan untuk menikah lagi pada Oktober 2024 setelah 8 bulan bercerai dari Ammar Zoni. Pria yang dipilih Irish adalah pengusaha asal Aceh, Haldy Sabri.
Haldy Sabri memiliki dua anak dari pernikahan pertamanya. Sedangkan Ammar Zoni saat ini masih mendekam di penjara gara-gara kasus narkoba.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
Terkini
-
6 Shio Paling Banyak Cuan Pada 3 Januari 2026
-
5 Rekomendasi Body Spray untuk Atasi Jerawat Punggung, Mulai dari Rp 70 Ribuan
-
5 Sunscreen untuk Pria yang Nggak Bikin Wajah Abu-Abu, Nyaman Dipakai Harian
-
7 Vitamin Penambah Nafsu Makan untuk Dewasa Paling Ampuh, Harga Mulai Rp9 Ribuan
-
5 Sepatu Nike Ori Diskon hingga 75 Persen di JD Sports, Harga Promo Jadi Rp300 Ribuan
-
Waspada! Ini 12 Gejala Super Flu pada Anak, Virus Mulai Merebak di Indonesia
-
5 Calming Spray untuk Atasi Jerawat Meradang saat Aktivitas di Luar
-
5 Rekomendasi Walking Shoes Lokal Murah 2026: Mulai Rp100 Ribuan, Cocok Buat Gaji UMR
-
5 Pasta Gigi Murah untuk Memutihkan Gigi, Cocok untuk yang Suka Ngopi dan Merokok
-
Cara Menulis Surat Izin Tidak Sekolah karena Sakit yang Benar, Dilengkapi Contoh Siap Pakai