Suara.com - Nagita Slavina terungkap pernah konsultasi ke psikolog untuk membahas rumah tangganya dengan Raffi Ahmad. Hasilnya, Nagita Slavina disarankan untuk mengubah gaya bicara kepada sang suami. Kenapa seperti itu?
Fakta Nagita Slavina konsultasi ke psikolog terungkap lewat podcast Daniel Mananta tahun Agustus 2020 lalu. Cuplikan podcast tersebut belakangan viral lagi usai diunggah ulang oleh akun TikTok rayyanzamalikahmadrn pada Senin (11/11/2024).
Dalam kesempatan tersebut, Nagita Slavina bercerita bahwa psikolognya menyarankan dirinya untuk mengubah gaya bicara lebih persuasif ketika berbincang dengan suami. Ia juga disarankan untuk tidak menggunakan nada yang mendikte sang suami.
"Kalau gaya bicara itu tuh aku sempat bicara sama psikolog waktu itu. Jadi memang katanya kalau sama laki-laki itu harus lebih persuasif," tutur Nagita Slavina, dilansir pada Rabu (13/11/2024).
"Jadi enggak boleh ngedikte. Jadi harus, 'Aku tuh penginnya'. Gitu. Akhirnya itu bukan jadi suatu trik. Tapi itu menjadi suatu kebiasaan bagaimana berbicara sama suami," imbuh Nagita Slavina.
Video Nagita Slavina kemudian viral di TikTok belakangan ini hingga menuai komentar dari netizen. Beberapa netizen bahkan ada yang mengaku ingin mengikuti trik yang dibagikan oleh Nagita Slavina.
"Bener lho cara bicara sama suami itu penting banget. Dulu aku nada suara agak tinggi, menurut aku biasa aja, menurut suamiku gak bagus. Kata dia harus diubah. Semenjak aku belajar ubah nada bicara itu akhirnya kami jarang berantem," tulis netizen.
"Mau nyoba dibiasain ah, 'Aku tuh penginnya ...'," celetuk netizen. "Feminin energy," sahut lainnya. "Udah mbak, tapi memang salah orang kayaknya," timpal netizen sambil menambahkan emoji tertawa.
Sementara itu, Nagita Slavina dan Raffi Ahmad sudah menikah selama 10 tahun. Rumah tangga keduanya kini dikenal cukup harmonis meski di awal pernikahan sempat diterpa gosip miring.
Baca Juga: Riwayat Pendidikan Feni Rose: Dituding Singgung Raffi Ahmad Usai Komentari Parodi Andre Taulany
Berita Terkait
-
Karier Mentereng Feni Rose Usai Lulus dari UI, Diduga Ikut Sindir Gelar Doktor Raffi Ahmad: Kampusnya Saja Ruko!
-
Ada yang Aneh dengan Alis Feni Rose saat Bahas Parodi Gelar Kehormatan Raffi Ahmad, Netizen Jadi Salfok
-
Sultan Bintaro vs Sultan Andara: Deretan Sumber Uang Andre Taulany dan Raffi Ahmad yang Bikin Tajir Melintir
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
7 Rekomendasi Sampo Non SLS di Alfamart agar Rambut Halus Berkilau
-
Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
-
4 Sepatu Lari Hoka Selain Clifton yang Nyaman dan Responsif untuk Berbagai Kebutuhan
-
Kekayaan Tommy Soeharto dan Tata Cahyani, Kompak Nikahkan Darma Mangkuluhur
-
50 Kata Mutiara untuk Anak yang Menenangkan Hati dan Memotivasi
-
7 Conditioner di Indomaret untuk Rambut Kering dan Mengembang
-
Siapa Istri Roby Tremonti Sekarang? Isu Grooming Seret Nama Sang Aktor
-
Biodata dan Agama Roby Tremonti yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
-
8 Moisturizer Gel yang Tidak Bikin Kulit Kusam dan Ampuh Mengunci Kelembapan