Suara.com - Para guru se-Indonesia sebentar lagi akan merayakan Hari Guru Nasional 2024 pada 25 November 2024. Di Hari Guru ini, mari kita meriahkan dengan twibbon Hari Guru.
Bagi yang belum tahu apa itu Twibbon, Twibbon adalah bingkai foto digital yang dapat ditambahkan ke foto profil media sosial untuk mendukung kampanye, promosi, atau perayaan suatu acara.
Di era digital seperti sekarang ini, setiap perayaan suatu acara selalu dimeriahkan dengan Twibbon yang bisa dijadikan postingan di media sosial.
Di Hari Guru Nasional 2024 ini, tak ada salahnya kita membuat Twibbon Hari Guru sebagai bentuk penghargaan terhadap jasa pahlawan tanpa tanda jasa ini.
Berikut ini link twibbon yang bisa anda gunakan untuk merayakan Hari Guru Nasional 2024
Sejarah Hari Guru Nasional
Peringatan Hari Guru Nasional setiap tanggal 25 November diresmikan melalui Keputusan Presiden No. 8 Tahun 1994.
Pemilihan tanggal 25 November sebagai Hari Guru diambil dari tanggal terbentuknya organisasi Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) pada tanggal 25 November 1945.
Sejarah PGRI diawali dari organisasi Persatuan Guru Hindia Belanda (PGHB) pada tahun 1912. PGHB adalah organisasi guru pertama di Hindia Belanda. Anggotanya saat itu adalah kepala sekolah, guru desa, guru bantu, hingga perangkat sekolah lainnya.
PGHB mengalami perpecahan karena kesulitan dalam memperjuangkan kesejahteraan mereka. Dampak dari perpecahan itu adalah perubahan nama PGHB menjadi Persatuan Guru Indonesia (PGI) pada 1932.
Adanya kata "Indonesia" di organisasi PGI membuat Belanda terkejut. Belanda tidak menerima unsur nama “Indonesia” dalam PGI karena dianggap sebagai sebuah ancaman untuk mereka.
Sementara PGI menjadi semakin nasionalis dan perjuangan kemerdekaan Indonesia semakin kuat bersama guru. Pada jaman penjajahan Jepang, PGI dilarang untuk melakukan aktivitas.
Berita Terkait
-
Tantangan Ujian Nasional Berbasis Komputer: Ketimpangan Akses, Perspektif Guru, dan Alternatif Penilaian yang Adil
-
Viral Guru Honorer Belasan Tahun Digaji Rp200 Ribu Kini Lolos Sertifikasi
-
Viral Guru Honorer Ganti Sepatu Usang Siswa dengan yang Baru Banjir Doa: Berkah Rezekinya
-
Link Download Logo Hari Guru Nasional 2024
-
Sejarah Hari Guru Nasional, Kenapa Diperingati Setiap 25 November?
Terpopuler
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- Gary Neville Akui Salah: Taktik Ruben Amorim di Manchester United Kini Berbuah Manis
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Belanja Mainan Hemat! Diskon 90% di Kidz Station Kraziest Sale, Bayar Pakai BRI Makin Untung
Pilihan
-
5 Fakta Wakil Ketua DPRD OKU Parwanto: Kader Gerindra, Tersangka KPK dan Punya Utang Rp1,5 Miliar
-
Menkeu Purbaya Tebar Surat Utang RI ke Investor China, Kantongi Pinjaman Rp14 Triliun
-
Dari AMSI Awards 2025: Suara.com Raih Kategori Inovasi Strategi Pertumbuhan Media Sosial
-
3 Rekomendasi HP Xiaomi 1 Jutaan Chipset Gahar dan RAM Besar, Lancar untuk Multitasking Harian
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
Terkini
-
Terpopuler: Amanda Manopo Jajan Habiskan Rp125 Juta di Ojol, Manfaat LED Face Mask Ashanty
-
5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
-
Sensasi Ngopi Ekstrem di Gelas -86 Derajat: Pahit, Creamy, dan Lembut dalam Satu Tegukan
-
Kalender Jawa 29 Oktober 2025: Weton Rabu Wage, di Antara Sial dan Berkah Menurut Primbon
-
Kelezatan Kuliner Jawa Timur, Ini 5 Hidangan Terbaik yang Tak Boleh Terlewatkan
-
Ashanty Pakai LED Face Mask di Rutinitas Skincare Pagi, Apa Manfaatnya?
-
Fakta-fakta Pakaian Bekas Impor: Dari Mana Asal Negara Baju Thrifting?
-
7 Rekomendasi Day Cream dengan SPF: Melembapkan dan Lindungi Kulit dari Munculnya Flek Hitam
-
4 Shio Paling Beruntung Besok 29 Oktober 2025, Siapa Saja yang Hoki?
-
Urutan Skincare Scarlett untuk Atasi Flek Hitam dari Pagi hingga Malam