Suara.com - Para guru se-Indonesia sebentar lagi akan merayakan Hari Guru Nasional 2024 pada 25 November 2024. Di Hari Guru ini, mari kita meriahkan dengan twibbon Hari Guru.
Bagi yang belum tahu apa itu Twibbon, Twibbon adalah bingkai foto digital yang dapat ditambahkan ke foto profil media sosial untuk mendukung kampanye, promosi, atau perayaan suatu acara.
Di era digital seperti sekarang ini, setiap perayaan suatu acara selalu dimeriahkan dengan Twibbon yang bisa dijadikan postingan di media sosial.
Di Hari Guru Nasional 2024 ini, tak ada salahnya kita membuat Twibbon Hari Guru sebagai bentuk penghargaan terhadap jasa pahlawan tanpa tanda jasa ini.
Berikut ini link twibbon yang bisa anda gunakan untuk merayakan Hari Guru Nasional 2024
Sejarah Hari Guru Nasional
Peringatan Hari Guru Nasional setiap tanggal 25 November diresmikan melalui Keputusan Presiden No. 8 Tahun 1994.
Pemilihan tanggal 25 November sebagai Hari Guru diambil dari tanggal terbentuknya organisasi Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) pada tanggal 25 November 1945.
Sejarah PGRI diawali dari organisasi Persatuan Guru Hindia Belanda (PGHB) pada tahun 1912. PGHB adalah organisasi guru pertama di Hindia Belanda. Anggotanya saat itu adalah kepala sekolah, guru desa, guru bantu, hingga perangkat sekolah lainnya.
PGHB mengalami perpecahan karena kesulitan dalam memperjuangkan kesejahteraan mereka. Dampak dari perpecahan itu adalah perubahan nama PGHB menjadi Persatuan Guru Indonesia (PGI) pada 1932.
Adanya kata "Indonesia" di organisasi PGI membuat Belanda terkejut. Belanda tidak menerima unsur nama “Indonesia” dalam PGI karena dianggap sebagai sebuah ancaman untuk mereka.
Sementara PGI menjadi semakin nasionalis dan perjuangan kemerdekaan Indonesia semakin kuat bersama guru. Pada jaman penjajahan Jepang, PGI dilarang untuk melakukan aktivitas.
Berita Terkait
-
Tantangan Ujian Nasional Berbasis Komputer: Ketimpangan Akses, Perspektif Guru, dan Alternatif Penilaian yang Adil
-
Viral Guru Honorer Belasan Tahun Digaji Rp200 Ribu Kini Lolos Sertifikasi
-
Viral Guru Honorer Ganti Sepatu Usang Siswa dengan yang Baru Banjir Doa: Berkah Rezekinya
-
Link Download Logo Hari Guru Nasional 2024
-
Sejarah Hari Guru Nasional, Kenapa Diperingati Setiap 25 November?
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
-
Puasa Syaban Berapa Hari? Ini Panduannya Berdasarkan Sunnah dan Amalan Rasulullah
-
Puasa Tahun ini Tanggal Berapa? Ini Jadwal Penetapan Bulan Ramadan 2026
-
Lirik dan Link Resmi Download Lagu 'Rukun Sama Teman', Wajib Dinyanyikan saat Upacara
-
5 Rekomendasi Lip Liner untuk Samarkan Bibir Gelap Usia 40 tahun
-
Doa Bulan Syaban, Arab Latin dan Artinya Agar Dapat Ampunan dan Hati Bahagia Saat Ramadan
-
5 Lipstik Satin untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Ampuh Samarkan Garis Halus
-
5 Moisturizer Gel yang Tidak Cocok Buat Kulit Kering
-
Berapa Kg Beras untuk Bayar Fidyah Puasa 30 Hari? Ini Bacaan Niat dan Panduan Lengkapnya
-
Usia 40 Pakai Sunscreen SPF Berapa? 7 Rekomendasi Untuk Cegah Penuaan Dini