Suara.com - Randy Martin mendadak dibanding-bandingkan dengan Alshad Ahmad usai dirinya diduga memiliki hubungan spesial dengan penyanyi jebolan Indonesia Idol, Lyodra Ginting.
Hal tersebut pertama kali terlihat setelah Lyodra hadir ke perayaan ulang tahun Randy Martin. Melalui postingannya, wanita 21 tahun ini tampak memberikan emoji hati merah untuk mantan pacar Casandra Lee tersebut.
"Happy birthday (emoji hati merah) @randymartinnn," tulisnya dalam video yang diposting di Instagram Story pada hari ini, Selasa (19/11/2024).
Postingan tersebut pun kemudian direpost pesinetron series Pernikahan Dini ini. Sama seperti Lyodra, Randy Martin juga memberikan emoji hati merah untuk membalas postingan tersebut.
Hal inilah yang membuat netizen menduga jika Lyodra dan Randy Martin memiliki hubungan spesial. Netizen pun menyambut baik hal tersebut jika memang benar adanya.
Sayangnya, di TikTok @temenkamucerita, netizen malah membandingkan Randy Martin dengan kekasih Tiara Andini, Alshad Ahmad.
Pasalnya, Lyodra dan Tiara Andini memang bersahabat sejak keduanya berkompetisi di Indonesian Idol. Namun, tipe pria mereka yang dinilai jauh berbeda membuat publik kemudian menyayangkan hal tersebut.
Sebab, Alshad Ahmad dinilai sebagai pria red flag karena pernah menikah dan tidak bertanggung jawab atas anaknya. Ia lebih memilih menceraikan Nissa Asyifa meski anak mereka masih bayi dan usia pernikahan mereka menginjak 2 bulan.
Sementara Randy Martin dinilai sebagai pria green flag karena selama berkarier di dunia hiburan tak pernah terdengar memiliki masalah. Ia juga dekat dengan keluarga dan memiliki ketulusan setiap berpacaran dengan wanita.
Baca Juga: Reaksi Gisel Soal Hubungan Gading Marten dan Medina Dina: Aduh! Yang Penting..
"Ginii Lo tiiiii nyari cowo ya allah," kata @egg***.
"Masih waras Lyodra daripada Tiara," ungkap @dip***.
"Kalau ngikutin perjalan cinta Randy Martin gilaa sih ni anak salah satu cowo Hijau Neon ga macem-macam juga anaknya, sayang keluarga, udahlah Ly kamu beruntung," ujar @_hhh***.
"Ti ngincer tuh randy martin, jangan duda lu incerin mana dh punya anak," tambah @ora***.
Profil Randy Martin
Randy Martin lahir dengan nama lengkap Randy Martin Pitono, lahir di Surabaya pada tanggal 18 November 1998. Ia merupakan anak pertama dari pasangan Stepanus Pitono (Ayah) dan Ike Setiawan (Ibu), yang berasal dari Madura.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart
-
Katalog Promo 1.1 Alfamart Spesial Tahun Baru 1 Januari 2026: Banjir Buy 1 Get 1, Cek Daftarnya!